Record Details

PERANAN MOTIVASI, KINERJA DAN HASIL PRODUKSI TERHADAP PENDAPATAN KARYAWAN PADA HOME INDUSTRI SONGKOK TURI LAMONGAN

JEKMA

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PERANAN MOTIVASI, KINERJA DAN HASIL PRODUKSI TERHADAP PENDAPATAN KARYAWAN PADA HOME INDUSTRI SONGKOK TURI LAMONGAN
 
Creator Lestari, Rizki Indah; Unisla
 
Description Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk melihat peranan motivasi, kinerja dan hasil produksi terhadap pendapatan karyawan pada home industri songkok turi lamongan. Home Industri songkok merupakan usaha berskala kecil menjadi salah satu solusi yang dapat diambil dari sebagian besar permasalahan hal tersebut dikarenakan industri kecil merupakan usaha yang bersifat padat karya dan lebih mempreoritaskan untuk mengambil pekerja dari lingkungan disekitarnya serta tidak terlalu dituntut untuk berpendidikan tinggi, salah satunya yaitu industri kecil songkok yang ada di Desa.Turi kec. Turi Kab. Lamongan. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 40 karyawan dan sampel dalam penelitian ini mengunakan sampel jenuh yaitu diambil dari keseluruhan karyawan  sebanyak 40  responden. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Teknik anlisis data menggunakan Analisis Regresi Linier Berganda, Uji Koefisien Korelasi, Uji t, Uji f, Uji Koefisien Determinasi. Berdasarkan hasil secara parsial variabel motivasi berpengaruh  secara parsial terhadap pendapatan karyawan (variabel terikat). Dilihat dari hasil uji t untuk variabel motivasi diperoleh nilai thitung = 2,751 dan nilai sig. =0,009, maka thitung  > ttabel( 2,751 >2,02809 ) dan sig. <0.05 (0.009<0.05).       Abstract  Small-scale business is one of the solutions that can be taken from most of these problems because small industries are labor-intensive businesses and prioritize taking workers from the surrounding environment and are not too demanded to be highly educated, one of which is the existing small skull industry in the Turi Lamongan. The population in this study were 40 employees and the sample that is taken from all 40 employees in the songkok home industry turi lamongan.   
 
Publisher JEKMA
 
Contributor
 
Date 2020-01-01
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Artikel yang dipeer-review
 
Format application/msword
 
Identifier https://jurnalekonomi.unisla.ac.id/index.php/JEKMA/article/view/403
 
Source JEKMA; Vol 1, No 1 (2020): JANUARI
2715-9094
 
Language ind
 
Relation https://jurnalekonomi.unisla.ac.id/index.php/JEKMA/article/view/403/316