PENGARUH PRODUK ARRUM, AR-RAHN, DAN AMANAH TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH DALAM MENGAMBIL KREDIT
JEKMA
View Archive InfoField | Value | |
Title |
PENGARUH PRODUK ARRUM, AR-RAHN, DAN AMANAH TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH DALAM MENGAMBIL KREDIT
|
|
Creator |
Bagas Diwangkara, Aulia Enggar; Unisla
|
|
Description |
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh produk Arrum, Ar-Rahn, dan Amanah terhadap keputusan nasabah dalam mengambil kredit pada PT Pegadaian (Persero) Cabang Syariah Kebomas. Selain itu untuk menguji kelayakan uji regresi pengaruh variabel Arrum, Ar-Rahn, dan Amanah terhadap keputusan nasabah dalam mengambil kredit secara simultan pada PT Pegadaian (Persero) Cabang Syariah Kebomas. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah yang melakukan transaksi kredit selama 3 bulan di PT Pegadaian (Persero) Cabang Syariah Kebomas. Populasi berjumlah 875 orang berdasarkan data tahun 2019 pada bulan – bulan yang sama sehingga sampel yang didapat dari perhitungan rumus slovin adalah 90 responden. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji regresi linear berganda, uji t, dan uji F Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa hanya variabel Amanah (X3) yang berpengaruh secara parsial terhadap variabel (Y), sedangkan variabel Arrum dan Ar-Rahn tidak berpengaruh.berdasakan hasil uji F diperoleh ketiga variabel berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Nasabah dalam mengambil kredit.
|
|
Publisher |
JEKMA
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2020-01-01
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Artikel yang dipeer-review |
|
Format |
application/msword
|
|
Identifier |
https://jurnalekonomi.unisla.ac.id/index.php/JEKMA/article/view/460
|
|
Source |
JEKMA; Vol 1, No 1 (2020): JANUARI
2715-9094 |
|
Language |
ind
|
|
Relation |
https://jurnalekonomi.unisla.ac.id/index.php/JEKMA/article/view/460/370
|
|