Record Details

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN MOTIVASI BERORGANISASI TERHADAP TINGKAT PARTISIPASI ANGGOTA (STUDI PADA KPRI “BAHAGIA SUGIO)

JEKMA

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN MOTIVASI BERORGANISASI TERHADAP TINGKAT PARTISIPASI ANGGOTA (STUDI PADA KPRI “BAHAGIA SUGIO)
 
Creator Nisa, Farikhatun; Universitas Islam Lamongan
 
Subject
Kualitas pelayanan, motivasi berorganisasi, tingkat partisipasi anggota

 
Description Koperasi membutuhkan partisipasi yang aktif dari anggotanya untuk keberhasilan suatu koperasi. Tingkat partisipasi anggota koperasi dipengaruhi oleh berbagai hal salah satunya adalah kualitas pelayanan dan motivasi berorganisasi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah anggota KPRI “Bahagia” dengan sampel yang diporeh sebanyak 75 orang. Metode analisis data yang digunakan adalah uji validitas, uji reabilitas, uji asumsi klasik, uji regresi linier berganda, uji korelasi, uji determinasi, uji T, dan uji F.Berdasarkan dari hasil uji t penelitian secara parsial variabel kualitas pelayanan dan motivasi berorganisasi berpengaruh terhadap tingkat partisipasi angggota Dari hasil uji f secara simultan variabel kualitas pelayanan dan motivasi berorganisasi berpengaruh terhadap tingkat partisipasi anggota. Dan dari persamaan rgresi linier berganda variabel kualitas pelayanan berpengaruh paling dominan terhadap tingkat partisipasi anggota KPRI “BAHAGIA” Sugio.
 
Publisher JEKMA
 
Contributor
 
Date 2021-09-15
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Artikel yang dipeer-review
 
Format application/pdf
 
Identifier https://jurnalekonomi.unisla.ac.id/index.php/JEKMA/article/view/862
 
Source JEKMA; Vol 2, No 5 (2021): SEPTEMBER
2715-9094
 
Language ind
 
Relation https://jurnalekonomi.unisla.ac.id/index.php/JEKMA/article/view/862/591