Record Details

Pengaruh Strategi Pemasaran Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) Al Qodiri Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus di Pondok Pesantren di Kota Jember)

Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam (JEBI)

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Pengaruh Strategi Pemasaran Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) Al Qodiri Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus di Pondok Pesantren di Kota Jember)
 
Creator Istiadah, Istiadah
 
Description Abstrak: Salah satu keputusan perusahaan yang penting dalam persaingan strategi produk adalah kegiatan pemasaran. Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris variabel-variabel dalam penelitian yang telah dirumuskan dalam rumusan masalah, yaitu apakah terdapat pengaruh antara Harga (X1), Kualitas Layanan (X2) dan Kepuasan (X3) terhadap Keputusan Pembelian (Y). Pengambikan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Accidental Sampling sejumlah 93 orang konsumen AMDK Al Qodiri dari populasi 1.318 orang di Pondok Pesantren Islam Ash-Shiddiqi Puteri (ASHRI) dan Pondok Pesantren Darus Sholah Jember. Analisis yang digunakan menggunakan Analisis Regresi Linier Berganda. Uji hipotesis dilakukan dengan bantuan software Statistical Package for the Sciences (SPSS) versi 18. Hasil analisis menunjukkan bahwa pengaruh Harga terhadap Keputusan Pembelian adalah positif signifikan, dengan Koefisien Standardize pengaruh langsung sebesar 0,187. Pengaruh Kualitas Layanan terhadap Keputusan Pembelian adalah positif signifikan, dengan Koefisien Standardize pengaruh langsung sebesar 0,345. Pengaruh Kepuasan terhadap Keputusan Pembelian adalah positif signifikan, dengan Koefisien Standardize pengaruh langsung sebesar 0,461.
Kata Kunci: Harga, Kualitas Layanan, Kepuasan dan Keputusan Pembelian
Abstract: One of the company’s decisions that are important in competing product strategy is marketing activities. This study aims to empirically test the variables of the research, includes the question of whether there are any influences of the Price (X1), Service Quality (X2) and Satisfaction (X3) of the Purchase Decision (Y). The samples in this study are taken by using a Accidental Sampling. They are 93 people from the population of 1.318; they are student in the Ash-Shiddiqi Puteri (ASHRI) Islamic Boarding School and the Darus Sholah Jember Islamic Boarding School. The analyzes are performed by using the multiple linear regression analysis. Furthemore, the testing of the hypothesis is done with the software of Statistical Package for the Sciences (SPSS) in 18 version. The influence of the price to the purchase decision is significantly positive, with the direct effect of standardize coefficient of 0,187. The influence of the service quality to the purchase decision is significantly positive, with the direct effect of standardize coefficient of 0,354. And the influence of the satisfaction to the purchase decision is significantly positive, with the direct effect of standardize coefficient of 0,461.
Keywords: Price, Service Quality, Satisfaction, and Purchase Decision.
 
Publisher FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAMMM
 
Date 2021-09-28
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://ejurnal.uij.ac.id/index.php/jebi/article/view/981
 
Source Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam (JEBI); Vol. 1 No. 1 (2021): Maret; 53-60
2775-9504
2775-6920
 
Language eng
 
Relation http://ejurnal.uij.ac.id/index.php/jebi/article/view/981/887
 
Rights Copyright (c) 2021 Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam