Record Details

PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DALAM MEMEDIASI PERSEPSI, INFORMASI, DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUTUSAN BERBELANJA SECARA ONLINE PADA SHOPEE (Studi Pada Mahasantri UNISMA )

JURNAL INOVASI MANAJEMEN

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DALAM MEMEDIASI PERSEPSI, INFORMASI, DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUTUSAN BERBELANJA SECARA ONLINE PADA SHOPEE (Studi Pada Mahasantri UNISMA )
 
Creator Rozieqy, Ahmad
 
Description Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh persepsi, informasi, dan motivasi terhadap keputusan berbelanja Mahasantri secara online melalui peran media sosial. Metode yang digunakan dalam pengambilan sampel adalah non probability sampling yaitu teknik purposive sampling dimana  teknik penentuan sampel dengan pertimbangan kriteria tertentu. Teknik analisis yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan menggunakan skala likert, analisis jalur (Path Analysis), dan juga melalui uji f serta uji t dengan menggunkanan program SPSS.Berdasarkan hasil analisis data menunjukkan bahwa persepsi dan informasi secara langsung berpengaruh signifikan terhadap keputusan berbelanja Mahasantri secara online pada Shopee. Hal ini berarti semakin tinggi tingkat persepsi konsumen dan tingkat informasi yang didapatkan maka akan semakin tinggi tingkat keputusan pembelian secara online. Sedangkan penggunaan media sosial tidak dapat memediasi pengaruh persepsi, informasi dan motivasi terhadap keputusan berbelanja Mahasantri UNISMA. Hal ini berarti penggunaan media sosial tidak mempengaruhi persepsi, informasi dan motivasi konsumen dalam menentukan keputusannya untuk berbelanja secara online. Kata Kunci: Persepsi, Informasi, Motivasi, media sosial, dan keputusan pembelian.
 
Publisher JURNAL INOVASI MANAJEMEN
 
Contributor
 
Date 2020-08-12
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/JIM/article/view/8154
 
Source JURNAL INOVASI MANAJEMEN; Vol 1, No 1 (2020): AGUSTUS
 
Language eng
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/JIM/article/view/8154/6675
 
Rights Copyright (c) 2020 JURNAL INOVASI MANAJEMEN