PENINGKATAN HASIL BELAJAR CERPEN DALAM PELAJARAN BAHASA INDONESIA DI KELAS IX-D SMPN 2 BANGSAL MOJOKERTO MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL
WAHANA PEDAGOGIKA
View Archive InfoField | Value | |
ISSN |
2579-5058 2459-9565 |
|
Authentication Code |
dc |
|
Title Statement |
PENINGKATAN HASIL BELAJAR CERPEN DALAM PELAJARAN BAHASA INDONESIA DI KELAS IX-D SMPN 2 BANGSAL MOJOKERTO MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL |
|
Personal Name |
Sukesi, Utami Wahyu Tri SMPN 2 Bangsal Mojokerto |
|
Summary, etc. |
Kesulitan belajar bahasa Indonesia yang dialami siswa kelas IX-D SMPN 2 Bangsal Mojokerto, tercermin pada rendahnya nilai ulangan harian tentang cerpen. Maka melalui penelitian tindakan kelas ini, penulis menerapkan media audio visual sehingga interaksi belajar mengajar yang berlangsung dapat mencapai hasil yang diharapkan. Subyek penelitian berjumlah 30 siswa, yang terdiri dari 16 siswa laki-laki dan 14 siswa perempuan. Dalam penelitian tindakan ini, sesudah siklus pertama selesai diimplementasikan, khususnya setelah refleksi dilakukan, kemudian diikuti oleh perencanaan ulang (replaning) atau revisi terhadap implementasi siklus sebelumnya. Penelitian tindakan dilakukan dalam dua siklus, dimana pada masing–masing siklus dikenai perlakuan yang sama (alur kegiatan yang sama) dan membahas satu sub pokok bahasan yang diakhiri dengan tes formatif di akhir masing–masing putaran. Data lembar observasi diambil dari dua pengamatan yaitu data pengamatan pengelolaan pembelajaran dan data pengamatan aktivitas siswa dan guru. pada pembelajaran yang digunakan untuk mengetahui tingkat motivasi siswa dalam pembelajaran Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh simpulan bahwa Penerapan media audio visual untuk meningkatkan prestasi belajar cerpen pada pelajaran Bahasa Indonesia diawali dengan memberikan tugas kepada siswa untuk melakukan pengamatan terhadap cuplikan film yang diputar di depan kelas. Selanjutnya, siswa mencatat hal-hal yang terjadi dalam cuplikan film.
|
|
Publication, Distribution, Etc. |
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Unisda Lamongan |
|
Electronic Location and Access |
application/pdf http://e-jurnal.unisda.ac.id/index.php/wahana/article/view/2500 |
|
Data Source Entry |
WAHANA PEDAGOGIKA; Vol 3 No 1 (2021): WAHANA PEDAGOGIKA |
|
Language Note |
eng |
|
Terms Governing Use and Reproduction Note |
##submission.copyrightStatement## |
|