Mengembangkan Nilai-Nilai Multikulturalisme Dalam Pendidikan Islam
Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Mengembangkan Nilai-Nilai Multikulturalisme Dalam Pendidikan Islam
Mengembangkan Nilai-Nilai Multikulturalisme Dalam Pendidikan Islam |
|
Creator |
Achmad Baihaqi, Jerry David Hermawan &
|
|
Subject |
Multiculturalism Values, Islamic Education
Nilai-Nilai Multikulturalisme, Pendidikan Islam |
|
Description |
Abstract The most effective inculcation of multiculturalism values is through education, in this case one of which is by applying education and instilling multicultural values to respond to cultural diversity by offering democracy, equality, independence, and diversity in an approach. Multicultural education brings every level of society to feel recognized, valued, treated democratically and appropriately despite cultural differences. The ideal indication is the willingness to accept and respect other groups of ethnic, gender, and religious and cultural affiliation. Multicultural education emerges as a bond, relationship, security and guarantor for the continuity of pluralism. It is intended for the creation of harmony among fellow human beings with definite differences between them. In fact, the core values of multicultural education have in common with the core values contained in the teachings of Islam related to relationships between people. Thus, the teachings of Islam that are applied to Islamic education in general contain multicultural values. Keywords: Multiculturalism Values, Islamic Education Abstrak Penanaman nilai-nilai multikulturalisme yang paling efektif adalah melalui dunia pendidikan, dalam hal ini salah satunya dengan penerapan pendidikan dan menanamkan nilai-nilai multikultural untuk memberikan respon terhadap keberagaman budaya dengan menawarkan demokrasi, kesetaraan, kemerdekaan, dan keberagaman dalam sebuah pendekatan. Pendidikan multikultural membawa setiap lapisan masyarakat merasa dikenali, dihargai, diperlakukan secara demokratis dan pantas kendati berbagai perbedaan budaya. Indikasi idealnya adalah adanya kemauan untuk menerima dan menghargai kelompok-kelompok lain dari etnik, gender, dan afiliasi agama dan budaya. Pendidikan multikultural muncul sebagai pengikat, kepenghubungan, pengaman, dan penjamin terhadap keberlangsungan kemajemukan. Hal tersebut dimaksudkan untuk terciptanya keharmonisan antar sesama manusia dengan perbedaan yang sudah pasti terjadi di antara mereka. Sejatinya, core values pendidikan multikultural memiliki kesamaan dengan nilai-nilai inti yang terdapat dalam ajaran Islam terkait dengan hubungan antar sesama manusia. Dengan demikian, ajaran-ajaran Islam yang diaplikasikan pada pendidikan Islam secara garis besar telah memuat nilai-nilai multikultural. Kata Kunci: Nilai-Nilai Multikulturalisme, Pendidikan Islam |
|
Publisher |
Fakultas Agama Islam Universitas Darul 'Ulum Jombang
|
|
Date |
2020-06-30
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
http://ejournal.kopertais4.or.id/mataraman/index.php/sumbula/article/view/3843
|
|
Source |
Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya; Vol. 5 No. 1 (2020): Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya; 1-24
Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya; Vol 5 No 1 (2020): Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya; 1-24 2548-3900 2528-2867 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
http://ejournal.kopertais4.or.id/mataraman/index.php/sumbula/article/view/3843/2941
|
|
Rights |
Copyright (c) 2020 Jerry David Hermawan & Achmad Baihaqi (Author)
http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 |
|