Record Details

Dampak Negatif Facebook Terhadap Pendidikan Aqidah Akhlak ‎Siswa Kelas XI MA Bahrul Ulum Perak Jombang Tahun Pelajaran 2016/2017‎

Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Dampak Negatif Facebook Terhadap Pendidikan Aqidah Akhlak ‎Siswa Kelas XI MA Bahrul Ulum Perak Jombang Tahun Pelajaran 2016/2017‎
Dampak Negatif Facebook Terhadap Pendidikan Aqidah Akhlak ‎Siswa Kelas XI MA Bahrul Ulum Perak Jombang Tahun Pelajaran 2016/2017‎
 
Creator Rofi'i, Fathur
 
Description Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap Bagaimana Dampak Negatif Facebook Terhadap Pendidikan Aqidah Akhlak Siswa Kelas XI MA Bahrul Ulum Perak Jombang Tahun Pelajaran 2016/2017. Fenomena facebook bagaikan bola salju. Penggunanya bertambah sangat pesat yang terjadi di hampir seluruh penjuru dunia, termasuk Indonesia. Facebook menyediakan fasilitas yang bisa menghubungkan orang dengan teman atau relasinya sehingga biasa disebut situs pertemanan atau situs jejaring sosial. Fasilitas pertemanan ini sebenarnya positif, akan tetapi dalam perkembangannya, facebook ternyata juga membawa dampak negatif.
Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif, dengan karakteristik populasinya adalah semua siswa MA Bahrul Ulum Perak Jombang kelas XI dan sampelnya adalah siswa MA kelas XI yang berjumlah 30 siswa. Untuk menguji hipotesis yang telah diajukan, menggunakan perhitungan statistik dengan analisis data atau rumus korelasi produc moment.
Hasil penelitian ini berdasarkan perhitungan rumus korelasi product moment ditemukan bahwa nilai r hitung (rxy) adalah 0,607. Nilai tabel “r” product moment dengan n = 30, diketahui  pada taraf signifikan 5% adalah 0,349, sedangkan pada taraf signifikan 1% adalah 0,449. Dari hasil konsultasi tersebut diketahui bahwasanya  rxy = 0,607 lebih besar daripada nilai tabel “r” product moment baik pada taraf signifikan 5% = 0,349  maupun 1% =  0,449. Jadi kesimpulannya adalah hipotesis kerja (ha) diterima dan hipotesis nihil (ho) ditolak. Sehingga terdapat signifikansi dampak negatif facebook terhadap pendidikan aqidah akhlak siswa kelas XI MA Bahrul Ulum Perak Jombang  tahun 2016/2017.
 
Kata kunci  :  Facebook; Pendidikan Aqidah Akhlak; Siswa MA Bahrul Ulum Perak Jombang.
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap Bagaimana Dampak Negatif Facebook Terhadap Pendidikan Aqidah Akhlak Siswa Kelas XI MA Bahrul Ulum Perak Jombang Tahun Pelajaran 2016/2017. Fenomena facebook bagaikan bola salju. Penggunanya bertambah sangat pesat yang terjadi di hampir seluruh penjuru dunia, termasuk Indonesia. Facebook menyediakan fasilitas yang bisa menghubungkan orang dengan teman atau relasinya sehingga biasa disebut situs pertemanan atau situs jejaring sosial. Fasilitas pertemanan ini sebenarnya positif, akan tetapi dalam perkembangannya, facebook ternyata juga membawa dampak negatif.
Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif, dengan karakteristik populasinya adalah semua siswa MA Bahrul Ulum Perak Jombang kelas XI dan sampelnya adalah siswa MA kelas XI yang berjumlah 30 siswa. Untuk menguji hipotesis yang telah diajukan, menggunakan perhitungan statistik dengan analisis data atau rumus korelasi produc moment.
Hasil penelitian ini berdasarkan perhitungan rumus korelasi product moment ditemukan bahwa nilai r hitung (rxy) adalah 0,607. Nilai tabel “r” product moment dengan n = 30, diketahui  pada taraf signifikan 5% adalah 0,349, sedangkan pada taraf signifikan 1% adalah 0,449. Dari hasil konsultasi tersebut diketahui bahwasanya  rxy = 0,607 lebih besar daripada nilai tabel “r” product moment baik pada taraf signifikan 5% = 0,349  maupun 1% =  0,449. Jadi kesimpulannya adalah hipotesis kerja (ha) diterima dan hipotesis nihil (ho) ditolak. Sehingga terdapat signifikansi dampak negatif facebook terhadap pendidikan aqidah akhlak siswa kelas XI MA Bahrul Ulum Perak Jombang  tahun 2016/2017.
 
Kata kunci  :  Facebook; Pendidikan Aqidah Akhlak; Siswa MA Bahrul Ulum Perak Jombang.
 
Publisher Fakultas Agama Islam Universitas Darul 'Ulum Jombang
 
Date 2017-12-16
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Artikel yang telah di-peer-review
teks
Artikel yang telah di-peer-review
teks
 
Format application/pdf
 
Identifier http://ejournal.kopertais4.or.id/mataraman/index.php/sumbula/article/view/3223
 
Source Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya; Vol. 2 No. 2 (2017): Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya; 588-611
Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya; Vol 2 No 2 (2017): Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya; 588-611
2548-3900
2528-2867
 
Language eng
 
Relation http://ejournal.kopertais4.or.id/mataraman/index.php/sumbula/article/view/3223/2428
 
Rights Copyright (c) 2017 Fathur Rofi'i (Author)
http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0