Record Details

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IMPLEMENTASI BLENDED LEARNING PEMBELAJARAN STATISTIKA BERBASIS PRAKTIKUM DENGAN APLIKASI SOFTWARE SPSS

Joutica

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IMPLEMENTASI BLENDED LEARNING PEMBELAJARAN STATISTIKA BERBASIS PRAKTIKUM DENGAN APLIKASI SOFTWARE SPSS
 
Creator Riyanto, Slamet
Mumtahana, Hani Atun
 
Subject Expert System
blended learning, statistik, praktikum
 
Description Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi blended learning mata kuliah statistik berbasis praktikum dengan aplikasi software SPSS. Hasil analisis implementasi dilakukan dengan analisis statistik dengan uji regresi linier berganda dan uji hipotesis dengan uji t. Hasil penelitian ini diketahui bahwa implementasi blended learning pembelajaran statistik dengan metode blended learning berbasis praktikum dengan aplikasi software SPSS secara signifikan dipengaruhi oleh empat faktor, yaitu personal, pengembangan diri, teknologi dan inovasi. Temuan penelitian ini juga menunjukkan bahwa faktor inovasi menjadi faktor yang paling dominan dalam menentukan keberhasilan implementasi pembelajaran statistik.
 
Publisher Universitas Islam Lamongan
 
Contributor
 
Date 2018-09-28
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion

 
Format application/pdf
 
Identifier https://jurnalteknik.unisla.ac.id/index.php/informatika/article/view/235
10.30736/jti.v3i2.235
 
Source Jouticla; Vol 3, No 2 (2018); 201-205
Joutica; Vol 3, No 2 (2018); 201-205
2621-511X
2503-071X
10.30736/jti.v3i2
 
Language ind
 
Relation https://jurnalteknik.unisla.ac.id/index.php/informatika/article/view/235/174
 
Rights ##submission.copyrightStatement##