Pengaruh Porositas Terhadap Kuat Tekan Bebas Dari Stabilisasi Tanah Dengan Kapur
Civilla : Jurnal Teknik Sipil Universitas Islam Lamongan
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Pengaruh Porositas Terhadap Kuat Tekan Bebas Dari Stabilisasi Tanah Dengan Kapur
|
|
Creator |
Anam, Sulik
Sudjati, Sudjati Candra, Agata Iwan Sumargono, Sumargono Winarno, Budi Budi S, Ki Catur |
|
Subject |
Mekanika Tanah
Tanah, Kapur, Porositas, Kuat Tekan Bebas. Teknik Sipil |
|
Description |
Tanah merupakan hal terpenting dalam suatu pekerjaan konstruksi yang mempunyai peranan sebagai tempat pinjakan dari sebuah bangunan, tanah lempung memiliki masalah tersendiri dalam pekerjaan konstruksi, dikarenakan daya dukungnya rendah, untuk menambah kekuatan dan memperbaiki daya dukungnya perlu dilakukan upaya stabilisasi, karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui porositas dan kuat tekan bebas tanah lempung. Dalam penelitian ini metode yang digunakan yaitu metode eksperimental. . Hasil perhitungan Porositas tanah asli sebesar 0,314, 5% campuran kapur sebesar 0,328 , 10% penambahan kapur sebesar 0,311 , dan penambahan 15% kapur sebesar 0,316. Hasil pengujian kuat tekan bebas tanah asli sebesar 1768 gr/cm², 5% campuran kapur sebesar 3007 gr/cm², 10% penambahan kapur sebesar 4093 gr/cm², dan penambahan 15% kapur sebesar 4518 gr/cm². Hasil menunjukan bahwa semakin tingginya nilai porositas tanah juga meningkatkan nilai dari kuat tekan bebas
|
|
Publisher |
Litbang Pemas - Universitas Islam Lamongan
|
|
Contributor |
Universitas Islam Lamongan
|
|
Date |
2020-10-01
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion — — |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://jurnalteknik.unisla.ac.id/index.php/CVL/article/view/491
10.30736/cvl.v5i2.491 |
|
Source |
Civilla : Jurnal Teknik Sipil Universitas Islam Lamongan; Vol 5, No 2 (2020): September; 452-459
Civilla : Jurnal Teknik Sipil Universitas Islam Lamongan; Vol 5, No 2 (2020): September; 452-459 2620-7222 2503-2399 |
|
Language |
ind
|
|
Relation |
https://jurnalteknik.unisla.ac.id/index.php/CVL/article/view/491/356
|
|
Rights |
Copyright (c) 2020 Civilla : Jurnal Teknik Sipil Universitas Islam Lamongan
https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 |
|