Perbedaan Pengaruh Variabel Yang Memengaruhi Audit Delay Sebelum Dan Sesudah Penerapan Perubahan PSAK 1
JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN AKUNTANSI (JPENSI)
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Perbedaan Pengaruh Variabel Yang Memengaruhi Audit Delay Sebelum Dan Sesudah Penerapan Perubahan PSAK 1
|
|
Creator |
Ramadhan, Mochammad Thoriq; Universitas Negeri Surabaya
|
|
Subject |
Akuntansi;Auditing
size;profitabilitas;solvabilitas;opini audit;audit delay |
|
Description |
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan pengaruh variabel size, profitabilitas, solvabilitas, dan opini audit sebelum penerapan perubahan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) 1 dengan sesudah penerapan perubahan PSAK 1. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah sampel jenuh pada seluruh perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2018-2019 dan menghasilkan data sebanyak 822. Data penelitian dianalisis menggunakan uji asumsi klasik guna memenuhi persyaratan uji signifikansi t (parsial) dan uji paired sample test. Hasil analisis data menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan pengaruh size, profitabilitas, solvabilitas, dan opini audit terhadap audit delay sebelum dan sesudah penerapan perubahan PSAK 1
|
|
Publisher |
Universitas Islam Lamongan
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2021-06-15
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Artikel yang dipeer-review |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://jurnalekonomi.unisla.ac.id/index.php/jpensi/article/view/719
10.30736/jpensi.v6i2.719 |
|
Source |
JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN AKUNTANSI (JPENSI); Vol 6, No 2 (2021): JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN AKUNTANSI (JPENSI); 185-196
2621-3168 2502-3764 10.30736/jpensi.v6i2 |
|
Language |
ind
|
|
Relation |
https://jurnalekonomi.unisla.ac.id/index.php/jpensi/article/view/719/pdf_41
|
|