Record Details

Pernikahan Mut’ah Dalam Perbandingan Manhaj Sunnah Dan Syi’ah

Fikroh: Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Islam

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Pernikahan Mut’ah Dalam Perbandingan Manhaj Sunnah Dan Syi’ah
 
Creator Al-Ayubi, Sholehudin
 
Description Menurut madzhab Sunnah, pernikahan mut’ah adalah haram untuk selamanya, sedangkan menurut madzhab Syi’ah mut’ah adalah halal untuk selamanya. Perbedaan tersebut selain disebabkan perbedaan penggunaan dalil yang eksploitatif, juga disebabkan oleh perbedaan manhaj dalam menghukumi masalah pernikahan mut’ah. Kelompok Sunnah menggunakan metode nasakh-mansukh, qiyas dan istislahi, sedangkan kelompok Syi’ah menggunakan metode tarjih, ijma’ sahabah, istishab dan istislahi. Secara metodologis, manhaj Syi’ah lebih meyakinkan bagi penulis, meskipun penulis tidak sepakat dengan hasil ijtihad Syi’ah yang membolehkan mut’ah secara mutlak. Berdasarkan penelitian yang penulis lakukan, ditemukan bahwa dalil normatif dari al-Qur’an dan Sunnah yang digunakan untuk mengharamkan mut’ah atau untuk menghalalkannya, sama-sama tidak mencapai derajat yang meyakinkan (qath’i). Sehingga penulis menyarankan bahwa yang seharusnya digunakan untuk mengharamkan atau menghalalkan mut’ah adalah dalil kemaslahatan.
Kata Kunci: Nikah Mut’ah, Sunnah-Syiah, Manhaj
 
Publisher LPPM Sekolah Tinggi Agama Islam Al Azhar
 
Date 2016-08-26
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://jurnal.stai-alazharmenganti.ac.id/index.php/fikroh/article/view/6
10.37812/fikroh.v8i2.6
 
Source Fikroh: Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Islam; Vol 8 No 2 (2015): Fikroh: Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Islam; 172 - 198
2715-4459
2087-7501
10.37812/fikroh.v8i2
 
Language eng
 
Relation http://jurnal.stai-alazharmenganti.ac.id/index.php/fikroh/article/view/6/6