Record Details

PERBEDAAN INKONTINENSIA URINE SEBELUM DAN SESUDAH KEGEL EXERCISE PADA IBU HAMIL MULTIGRAVIDA TM III

Oksitosin : Jurnal Ilmiah Kebidanan

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PERBEDAAN INKONTINENSIA URINE SEBELUM DAN SESUDAH KEGEL EXERCISE PADA IBU HAMIL MULTIGRAVIDA TM III
 
Creator Sofia, Debbyatus
 
Subject Urinary incontinence
Kegel exercises
Multigravida
 
Description Almost pregnant women’s body are change, especially in the pregnant organ and the others such as dysfunction of pelvic floor that be able to cause the urinary incontinence. Urinary incontinence is leakage of urine that unconscious (involuntary) and occurs when the intravesikal pressure exceeds the maximum pressure of urethra without detrusor contraction. The impact can cause dramatic changes to the overall women’s lifestyle and well-being of women. This problems can overcome be used alternative measures that is Kegel exercises to strengthen the muscles around the reproductive organs and improve  muscle tone. This research aimed to determine differences in urinary incontinence before and after Kegel exercise in the third of trimester multigravida pregnant women. This research design apply pre-experimental with one group pretest and posttest design. The sampling technique is a non probability sampling using saturation sample approaches. This research using the Wilcoxon signed rank test with α=0,05. The conclusions show a significant difference namely (0.000 < 0.05).
 Keywords : Urinary incontinence, Kegel exercises, and Multigravida
ABSTRAK
 Hampir seluruh tubuh wanita hamil mengalami perubahan, terutama pada alat kandungan dan organ lainnya seperti disfungsi dasar panggul yang dapat menyebabkan inkontinensia urine. Inkontinensia urine merupakan kebocoran urine yang tidak disadari (involunter) dan terjadi jika tekanan intravesikal melebihi tekanan maksimum uretra tanpa disertai kontraksi otot detrusor. Dampaknya dapat menimbulkan perubahan dramatis pada gaya hidup dan kesejahteraan wanita secara keseluruhan.  Masalah tersebut dapatdiatasi dengan menggunakan tindakan alternatif yaitu kegel exercise untuk memperkuat otot-otot di sekitar organ reproduksi dan memperbaiki tonus otot tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan inkontinensia urine sebelum dan sesudah kegel exercise pada ibu hamil multigravida TM III. Desain penelitian dalam penelitian ini adalah pra eksperimental dengan rancangan one group pretest and posttest. Teknik penentuan sampel dalam penelitian ini adalah non probability sampling dengan menggunakan pendekatan sampel jenuh. Penelitian ini menggunakan uji wilcoxon sign rank test dengan tingkat α=0,05. Simpulan dari penelitian ini adalah ada perbedaan yang significant yaitu (0,000<0,05).
 Kata Kunci : Inkontinensia urine, Kegel exercise, dan Multigravida
 
Publisher Prodi D III Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Ibrahimy
 
Date 2014-08-01
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
 
Format application/pdf
 
Identifier https://journal.ibrahimy.ac.id/index.php/oksitosin/article/view/411
 
Source Oksitosin : Jurnal Ilmiah Kebidanan; Vol. 1 No. 2 (2014): Oksitosin : Jurnal Ilmiah Kebidanan; 74-85
2597-6524
2354-9653
 
Language eng
 
Relation https://journal.ibrahimy.ac.id/index.php/oksitosin/article/view/411/397
 
Rights Copyright (c) 2014 OKSITOSIN : Jurnal Ilmiah Kebidanan