Record Details

SISTEM INFORMASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG BERBASIS WEB

Jurnal Ilmiah Informatika

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title SISTEM INFORMASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG BERBASIS WEB
: SISTEM INFORMASI PELAYANAN PUBLIK KOTA MALANG
 
Creator Sanjaya, Dwi Haris
Firmansyah, Yoga
Nuha, Ahmad Sirojun
Tsaqif, Hilmi
 
Subject e-governance
public services
 
Description E-government is expected to help the achievement of the government, such as improving administration, internal efficiency, providing public services and increasing opportunities for citizens to participate in democratic institutions and processes. In the National IT Framework study by BAPPENAS, one of the pillars that need to be formed is the Electronic Government (E-Government) for Good Governance to accelerate the good, efficient, and effective form of governance. In the process of implementing E-Government, Indonesia still faces obstacles. Malang City with the increasing of peoples it is necessary for the government to improve the performance of its government. One of the ways is by establishing a Public Service information system. Therefore, in this case, we created the Malang City Public Service Information System Based on the WEB. The development of this system is implemented by pair programming ie. observing the collaboration of each team element. The results of this development is WEB-based Malang City Public Service Information System which consists of several public services. The system is managed online and dynamically. With this system, it is expected to be able to help the process of public services in Malang.
E-government diharapkan dapat membantu pencapaian pemerintah, antara lain: peningkatan administrasi, efisiensi intenal, pemberian layanan publik dan meningkatkan peluang bagi warga negara untuk berpartisipasi dalam lembaga dan proses demokrasi. Dalam kajian Kerangka Teknologi Informasi Nasional (National IT Framework) yang disusun oleh BAPPENAS, salah satu pilar yang perlu dibentuk adalah Electronic Government (E-Government) for Good Governance dengan tujuan dapat mempercepat terbentuknya suatu pelaksanaan pemerintahan yang baik, efisien, dan efektif. Dalam proses implementasi E-Government, Indonesia masih menghadapi kendala-kendala. Kota Malang Dengan semakin meningkatnya kepadatan maka perlu bagi pemerintah untuk meningkatkan kinerja pemerintahannya. Salah satu caranya yaitu dengan pembentukan sistem informasi Layanan Publik. Oleh karena itu dalam hal ini kami membuat Sistem Informasi Layanan Publik Kota Malang Berbasis WEB. Pengembangan system ini dilakukan dengan pair programming dengan memerhatikan kerjasama setiap elemen team. Hasil dari pengambangan ini mewujudkan Sistem Informasi Layanan Publik Kota Malang Berbasis WEB yang terdiri dari beberapa layanan publik. Sistem dikelola secara online dan dinamis. Dengan adanya sistem ini diharapkan dapat membantu proses pelayanan publik kota Malang.
 
Publisher Department of Science and Technology Ibrahimy University
 
Date 2020-06-30
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Identifier https://journal.ibrahimy.ac.id/index.php/JIMI/article/view/555
10.35316/jimi.v5i1.555
 
Source Jurnal Ilmiah Informatika; Vol. 5 No. 1 (2020): Jurnal Ilmiah Informatika; 53-60
2549-6301
2549-7480
10.35316/jimi.v5i1
 
Language eng
 
Relation https://journal.ibrahimy.ac.id/index.php/JIMI/article/view/555/717
 
Rights Copyright (c) 2020 Jurnal Ilmiah Informatika
https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0