PERAN BUDAYA PENDIDIKAN DALAM MENUMBUHKAN NILAI-NILAI MORAL
Al-Mabsut : Jurnal Studi Islam dan Sosial
View Archive InfoField | Value | |
Title |
PERAN BUDAYA PENDIDIKAN DALAM MENUMBUHKAN NILAI-NILAI MORAL
|
|
Creator |
Arif Ma’mun Rifa’i
|
|
Description |
Abstract Culture in education is a culture that is built on institutions that have certain characteristics used by education providers with the values adopted by teachers and employees in these educational institutions. In educational systems, culture is important to consider matching to the aim of education with contain character values. Thus institutions can graduate generations who are aware that the social values are so important in their live. Thus, with the creation of this awareness, generations of humans are awakened to uphold moral values in the social order of society. Moral values are so important and inevitably internalized in each individual in order to be actualized in the practice of life. Therefore, developing the future or young generation that has good characters is our responsibility. Education is an effort to maintain the noble moral values of a nation. Education aims to produce intellectual achievement by growing and maintaining personality. This article discusses how educational culture can play a role in influencing and contributing to growing moral values. Keywords: Culture, Education, Moral Values Budaya dalam pendidikan adalah budaya yang dibangun di atas institusi yang memiliki karakteristik tertentu yang digunakan oleh penyelenggara pendidikan dengan nilai-nilai yang dianut oleh guru dan pegawai di institusi pendidikan tersebut. Dalam sistem pendidikan, budaya penting diperhatikan kesesuaiannya dengan tujuan pendidikan yang mengandung nilai-nilai karakter. Dengan demikian institusi dapat meluluskan generasi yang sadar bahwa nilai-nilai sosial begitu penting dalam kehidupan mereka. Dengan terciptanya kesadaran tersebut, maka terbangunlah generasi manusia yang akan menjunjung tinggi nilai-nilai moral dalam tatanan sosial masyarakat. Nilai-nilai moral begitu penting dan mau tidak mau terinternalisasi dalam diri setiap individu untuk diaktualisasikan dalam praktik kehidupan. Oleh karena itu, membangun masa depan atau generasi muda yang memiliki karakter baik adalah tanggung jawab kita. Pendidikan merupakan upaya memelihara nilai-nilai moral luhur suatu bangsa. Pendidikan bertujuan untuk menghasilkan prestasi intelektual dengan menumbuhkan dan memelihara kepribadian. Artikel ini membahas bagaimana budaya pendidikan dapat berperan dalam mempengaruhi dan berkontribusi dalam menumbuhkan nilai-nilai moral. |
|
Publisher |
Institut Agama Islam Ngawi
|
|
Date |
2022-03-30
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://ejournal.iaingawi.ac.id/index.php/almabsut/article/view/641
|
|
Source |
Al-Mabsut : Jurnal Studi Islam dan Sosial; Vol. 16 No. 1 (2022): MARET ; 87-98
Al-Mabsut: Jurnal Studi Islam dan Sosial; Vol 16 No 1 (2022): MARET ; 87-98 2502-213X 2089-3426 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://ejournal.iaingawi.ac.id/index.php/almabsut/article/view/641/300
|
|
Rights |
http://creativecommons.org/licenses/by/4.0
|
|