Analisis Kualitas Air pada Reservoir PDAM Kota Semarang Menggunakan Uji Parameter Fisika, Kimia, dan Mikrobiologi, serta Dikombinasikan dengan Analisis Kemometri
Walisongo Journal of Chemistry
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Analisis Kualitas Air pada Reservoir PDAM Kota Semarang Menggunakan Uji Parameter Fisika, Kimia, dan Mikrobiologi, serta Dikombinasikan dengan Analisis Kemometri
|
|
Creator |
Rohmawati, Yunita
Kustomo, Kustomo |
|
Subject |
Public Health, Chemistry
kualitas; air minum; PDAM; Semarang — |
|
Description |
Air menjadi kebutuhan yang sangat penting untuk kehidupan manusia. Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Moedal merupakan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Kota Semarang yang memberikan pelayanan air bersih dan air minum kepada warga masyarakat Kota Semarang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kualitas air pada parameter fisika, kimia, dan mikrobiologi pada enam titik lokasi reservoir di Kota Semarang kemudian hasilnya dibandingkan dengan standar baku mutu air bersih dan minum sesuai dengan Peraturan Menteri Kesehatan No.416/Menkes/Per/IX/1990 Tentang Persyaratan Kualitas Air Bersih dan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No.492/Menkes/Per/IV/2010 Tentang Persyaratan Kualitas Air Minum. Hasil penelitian menunjukan semua reservoir memenuhi standar baku air bersih. Berdasarkan hasil analisis kemometri menggunakan uji t satu sampel diperoleh bahwa thitung ttabel atau 1.72 2.57 dengan taraf signifikansi 95%, maka disimpulkan bahwa Ho diterima dan Ha ditolak, atau tidak ada perbedaan kualitas air pada ke-enam reservoir PDAM Tirta Moedal Kota Semarang dengan standar baku mutu air yang ditetapkan pemerintah (µ = standar baku mutu).
|
|
Publisher |
Department of Chemistry Faculty of Science and Technology Walisongo
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2020-12-17
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article — |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://journal.walisongo.ac.id/index.php/wjc/article/view/6603
10.21580/wjc.v3i2.6603 |
|
Source |
Walisongo Journal of Chemistry; Vol 3, No 2 (2020): Walisongo Journal of Chemistry; 100-107
2621-5985 2549-385X |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://journal.walisongo.ac.id/index.php/wjc/article/view/6603/2998
|
|
Rights |
Copyright (c) 2020 Walisongo Journal of Chemistry
http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0 |
|