Record Details

RANCANG BANGUN BUKA TUTUP TEMPAT SAMPAH OTOMATIS BERBASIS ARDUINO UNO DAN GSM SIM 800 L

Ubiquitous: Computers and its Applications Journal

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title RANCANG BANGUN BUKA TUTUP TEMPAT SAMPAH OTOMATIS BERBASIS ARDUINO UNO DAN GSM SIM 800 L
 
Creator Fajrin, M Fauzi
 
Subject manusia; tempat sampah; mikrokontroller; sensor hc-sr04; module sim 800l
 
Description Manusia merupakan makhluk hidup yang menginginkan segala sesuatu yang tampak bersih dan indah, salah satunya kebersihan lingkungan. Selama ini banyak yang membuang sampah tidak pada tempatnya, karena hampir kebanyakan orang merasa malas ketika ingin membuang sampah pada tempatnya. Rasa malas muncul karena jika ingin membuang sampah pada tempat sampah harus terlebih dahulu membuka tutup tong sampah, itulah yang membuat malas karena tutup tong sampah sangat kotor dan bau,maka mikrokontroler menjadi pilihan pertama karena memiliki kelebihan dalam hal harga, kesederhanaan rangkaian, dan dimensi instumen yang lebih kecil. Mikrokontroler biasa diterapkan pada peralatan elektronik agar peralatan bekerja secara otomatis. Dalam hal ini Penulis merasa bahwa perkembangan mikrokontroler perlu diketahui oleh semua orang yang berkeinginan dalam dunia elektronika. Dalam kesempatan ini penulis mencoba membuat suatu alat menggunakan mikrokontroler untuk tugas akhir dengan beberapa komponen diantaranya sensor jarak untuk mengedalikan putaran motor dc yang akan membuka dan menutup tutup bak sampah secara otomatis. dengan adanya tempat sampah otomatis, diharapkan mengurangi bahaya infeksi kuman, bakteri dan virus yang berasal dari tempat sampah dan membuat orang merasah lebih praktis dan higienis ketika membuang sampah.
 
Publisher LPPM
 
Contributor
 
Date 2021-12-31
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Identifier https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/ubiquitous/article/view/1650
10.51804/ucaiaj.v4i2.%p
 
Source Ubiquitous: Computers and its Applications Journal; Vol 4, No 2 (2021): Desember 2021
2622-7983
2622-7746
 
Language en
 
Rights Copyright (c) 2022 Ubiquitous: Computers and its Applications Journal
http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0