Record Details

PENGENDALIAN KUALITAS DENGAN METODE SIX SIGMA (Studi kasus: PT. AJBS)

JISO : Journal of Industrial and Systems Optimization

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PENGENDALIAN KUALITAS DENGAN METODE SIX SIGMA (Studi kasus: PT. AJBS)
 
Creator Arifin, Akhmat Miftakhul
Ardhyani, Ika Widya
 
Subject DMAIC, FMEA, Sig Sigma, Quality Control
 
Description Pada saat ini kebutuhan akan produk-produk baut dan mur pada dunia industri semakin meningkat. Hal ini seiring dengan berkembangnya teknologi automotive dan pembangunan di Indonesia membawa pengaruh untuk industri baut dan mur, sebab dalam setiap elemen automotive dan pembangunan infrastruktur pasti ada baut dan mur sebagai unsur pengikatnya. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan menggunakan metode Six sigma dengan DMAI (Define, Measure, Analyze, Improve) sedangkan faktor kegagalan proses dianalisis dengan menggunakan meode FMEA (Failure Mode and Effect Analys) Usulan perbaikan ditentukan berdasarkan hasil penelitian SOD dan nilai RPN dalam analisis. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan ternyata proses produksi baut JCBC (M6x50mm) pada PT. Abhijana Jaya Braja Sejahtera (AJBS), berada pada tingkat sigma 3,4 dengan DPMO sebesar 359,667 per satu juta peluang. Hal ini dapat disimpulkan bahwa produk cacat yang dihasilkan dalam proses produksi baut masih dibawah normal.
 
Publisher Universitas Maarif Hasyim Latif
 
Contributor Universitas Maarif Hasyim Latif
 
Date 2019-06-30
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/jiso/article/view/433
10.51804/jiso.v2i1.29-36
 
Source JISO : Journal of Industrial and Systems Optimization; Vol 2, No 1 (2019): Juni 2019; 29-36
2622-898X
2622-8971
 
Language eng
 
Relation https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/jiso/article/view/433/604