PERANCANGAN CORPORATE IDENTITY SEBAGAI MEDIA PROMOSI KOPERASI NUSA SEJAHTERA
IKONIK : Jurnal Seni dan Desain
View Archive InfoField | Value | |
Title |
PERANCANGAN CORPORATE IDENTITY SEBAGAI MEDIA PROMOSI KOPERASI NUSA SEJAHTERA
|
|
Creator |
Choirunnisa, Anies
|
|
Subject |
corporate identity; perancangan; koperasi
|
|
Description |
Logo adalah salah satu media pembeda identitas dari suatu perusahaan, selain itu logo juga menjadi ciri untuk membedakan khas perusahaan dari satu sama lain. Corporate Identity merupakan tanda pengenal identitas dari perusahaan sebagai media pembeda dengan perusahaan lain. Perancangan Corporate Identity mampu mewakili karakter dan identitas perusahaan yang diaplikasikan berbentuk logo, merchandise dan media promosi lain. Koperasi Nusa Sejahtera merupakan perusahaan yang bergerak dibidang perbankan. Koperasi Nusa Sejahtera bertugas untuk menyediakan bantuan berupa finance yang nantinya akan digunakan kepada calon nasabah untuk kebutuhan mereka. Target dari Koperasi Nusa Sejahtera adalah para pensiun. Terdapat kekurangan pada logo Koperasi Nusa Sejahtera yang berupa gambar berlian dilanjutkan dengan nama Koperasi Nusa Sejahtera. Logo tersebut juga belum dipatenkan. Untuk mengatasi hal tersebut penulis membuat perancangan Corporate Identity Koperasi Nusa Sejahtera. Perancangan ini meliputi pembuatan logo baru Koperasi Nusa Sejahtera dan dapat diaplikasikan baik ke media promosi maupun merchandise. Tujuan perancangan ini untuk lebih mengenalkan dan membentuk identitas Koperasi Nusa Sejahtera secara luas dan juga meningkatkan minat pasar para pensiun dan berkembangnya produk – produk koperasi dengan baik. Metode perancangan ini menggunakan metode Design Thinking, metode ini melakukan beberapa tahapan yaitu, Emphatize, Define, Ideate, Prototype, dan Testing. Hasil dari perancangan ini, berupa logo baru untuk Koperasi Nusa Sejahtera. Logo tersebut akan diaplikasikan ke beberapa media promosi seperti brosur, spanduk, dan X- Banner.Logo is one of the identification of identity from a company, in addition, the logo also became a characteristic to distinguish the typical of the company from each other. Corporate Identity is a sign of identity of the company as a medium of differentiates with other companies. The design of Corporate Identity is able to represent the character and identity of the company applied in the form of logo, merchandise and other promotional media. Koperasi Nusa Sejahtera is a company engaged in banking. Koperasi Nusa Sejahtera is in charge of providing assistance in the form of finance to be used to the propective customers for their needs. The target of the Koperasi Nusa Sejahtera is the pensions. There is a shortage of the Koperasi Nusa Sejahtera logo in the form of diamond images followed by the name of Koperasi Nusa Sejahtera. The logo has not been patented. To overcome this author the designer Corporate Identity Koperasi Nusa Sejahtera. This design includes the creation of new Koperasi Nusa Sejahtera logo and can be applied to promotional media as well as merchandise. The purpose of this design to better introduce and from an identity of the Koperasi Nusa Sejahtera widely and also increase market interests ot retirement and the development of product cooperative products well. This design method uses the thinking method of design, this method performs several stages that is, Emphatize, Define, Ideate, Prototype, dan Testing. The results of this design, a new logo Koperasi Nusa Sejahtera. The logo will be applied to some promotional media such as, brochures, banners, and x-banners.
|
|
Publisher |
LPPM Universitas Maarif Hasyim Latif
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2020-02-14
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/ikonik/article/view/609
10.51804/ijsd.v2i1.609 |
|
Source |
IKONIK : Jurnal Seni dan Desain; Vol 2, No 1 (2020): JANUARI 2020; 27-34
2685-4260 2685-2780 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/ikonik/article/view/609/480
|
|
Rights |
Copyright (c) 2020 Anies Choirunnisa
http://creativecommons.org/licenses/by/4.0 |
|