Record Details

POLA ASUH ORANG TUA PERSPEKTIF PENDIDIKAN ISLAM

Irsyaduna: Jurnal Studi Kemahasiswaaan

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title POLA ASUH ORANG TUA PERSPEKTIF PENDIDIKAN ISLAM
 
Creator Ulin Nafiah
Hani Adi Wijono
 
Description Pola asuh menjadi pendidikan awal yang diterima anak dalam lingkungannya. Melalui pola asuh inilah anak dapat tumbuh dan berkembang. Dan pola asuh inilah yang menjadi nilai utama bagi orang tua, terutama ibu dalam membentuk kepribadian anak. Apabila anak diasuh, dibesarkan dan dididik dengan hal-hal yang bersifat kebaikan, maka anak akan tumbuh pada kebaikan itu dan akan mendapatkan kebahagiaan dunia akhirat. Sebaliknya, bilamana anak diasuh dengan kekerasan dan kejelekan, maka anak akan tumbuh dengan kekerasan tersebut. Konsep pola asuh dalam perspektif Islam adalah pola asuh yang dapat memberikan keteladanan, nasehat, perhatian atau pengawasan, kebiasaan baik dan juga perhatian terhadap moral anak. Sedangkan konsep pola asuh secara psikologi dapat dibedakan menjadi empat, yakni pola asuh demokratis, otoriter, permisif, serta yang bersifat ancaman.
 
Publisher LP3M STIT Al Urwatul Wutsqo Jombang
 
Date 2021-08-09
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier https://jurnal.stituwjombang.ac.id/index.php/irsyaduna/article/view/296
 
Source Irsyaduna: Jurnal Studi Kemahasiswaaan; Vol. 1 No. 2 (2021): Agustus; 155-174
2776-5393
2777-1490
 
Language eng
 
Relation https://jurnal.stituwjombang.ac.id/index.php/irsyaduna/article/view/296/183
 
Rights Copyright (c) 2021 Irsyaduna: Jurnal Studi Kemahasiswaaan