Peranan Dakwah Mr. Sjafruddin Prawiranegara dalam Menyelamatkan Republik
Jurnal Ilmu Dakwah
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Peranan Dakwah Mr. Sjafruddin Prawiranegara dalam Menyelamatkan Republik
|
|
Creator |
Sriyanto, Sriyanto
|
|
Subject |
Integral; Sjafruddin; Dakwah
|
|
Description |
Mr. Sjafruddin Prawiranegara is a unique figure in thinking and preaching. He was a great preacher and given contributions for republic . Another learning, da'i should not be prosecutor and judge. Sjafruddin role, as a da’i the president often erased from history books. Based on this, Study entitled the role Sjafruddin Prawiranegara Dakwah in saving Republic was carried out. This research very important because to re-read role of Mr. Sjafruddin Dakwah, da'i warrior who has saved existence and sustainability of Republic as part of his faith. This research is limited to role of his dakwah, biography, concept of struggle and relevance his dakwah. This research is qualitative as a library with interpretative approach. The results of research indicate that his dakwah based on strong Islamic worldview. Digest Dakwah covering faith and reason is basis of preaching. " Greater reason dangerous for Islam than opponents openly hostile" Sjafruddin said. The main role Sjafruddin dakwah was his courage and firmness to save Indonesia from destruction defeat when the second military aggression. The role of his dakwah includes all fields. His View thinks far ahead, so many still and remain relevant. He said that "preaching is inseparable from state and political matters".……..Mr. Sjafruddin Prawiranegara adalah tokoh yang unik dalam dakwahnya. Dia adalah teladan dan sudah memberi sumbangsihnya bagi Republik. Pembelajaran unik dari Sjafruddin yaitu; seorang da’i seharusnya tidak menjadi jaksa dan hakim. Peranan Sjafruddin sebagai dai yang presiden sering terhapus dari buku sejarah Indonesia. Berdasarkan hal tersebut maka penelitian berjudul Peranan Dakwah Mr. Sjafruddin Prawiranegara dalam menyelamatkan Republik dilaksanakan. Penelitian ini sangat penting dilakukan karena membaca kembali peranan dakwah Mr. Sjafruddin, seorang da’i pejuang yang telah menyelamatkan keberadaan dan keberlangsungan Republik sebagai bagian imannya. Penelitian ini dibatasi pada peranan dakwahnya, biografi, konsep dan relevansi dakwahnya. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Penelitian bersifat penelitian pustaka dengan pendekatan interpretasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh aktivitas dakwahnya didasari Islamic worldview yang kuat. Iman dan akal merupakan dasar berdakwah. “Bahaya akal lebih besar bagi Islam dari lawan yang secara terang-terangan memusuhi Islam” kata Sjafruddin; Peran utama dakwah Sjafruddin adalah keberanian dan ketegasannya dalam mengambil tindakan untuk mengambil alih menyelamatkan Indonesia dari kehancuran dan kekalahan ketika terjadi agresi militer Belanda ke-2. Peranan dakwahnya mencakup semua bidang. Pandangannya jauh ke depan, sehingga banyak pemikirannya yang masih dan tetap relevan di masa sekarang. Dia pernah berkata bahwa “berdakwah itu tidak bisa dilepaskan dari soal kenegaraan dan politik”.
|
|
Publisher |
Faculty of Dakwah and Communication, Walisongo State Islamic University
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2019-10-24
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://journal.walisongo.ac.id/index.php/dakwah/article/view/3998
10.21580/jid.v39.1.3998 |
|
Source |
Jurnal Ilmu Dakwah; Vol 39, No 1 (2019); 45-56
2581-236X 1693-8054 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://journal.walisongo.ac.id/index.php/dakwah/article/view/3998/2171
https://journal.walisongo.ac.id/index.php/dakwah/article/downloadSuppFile/3998/567 |
|
Rights |
Copyright (c) 2019 Jurnal Ilmu Dakwah
http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0 |
|