STRATEGI PENGEMBANGAN BUDIDAYA MAGGOT BSF SEBAGAI KETAHANAN PEREKONOMIAN DIMASA PANDEMI
iqtishadEQUITY
View Archive InfoField | Value | |
Title |
STRATEGI PENGEMBANGAN BUDIDAYA MAGGOT BSF SEBAGAI KETAHANAN PEREKONOMIAN DIMASA PANDEMI
|
|
Creator |
Rodli, Achmad Fathoni
Hanim, Anita Mauliya |
|
Subject |
strategi pengembangan, budidaya maggot, sampah organik.
— |
|
Description |
Penelitian ini dilatar belakangi oleh banyaknya limbah sampah yang menumpuk di banyak daerah di Indonesia, khususnya sampah organik rumah tangga. Menumpuknya jumlah sampah disebabkan karena pengolahannya yang masih belum maksimal untuk mengurangi kapasitas jumlah sampah tersebut. Usaha budidaya maggot Bapak Bilal adalah cara yang terbukti efektif mampu mengurangi kapasitas jumlah sampah organik rumah tangga di desa beliau. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mempelajari profil budidaya maggot di Kecamatan Karang Pilang, Menganalisis prospek pengembangan budidaya maggot dimasa pandemi covid, Menentukan strategi pengembangan budidaya yang sesuai dengan kondisi dan potensi di Kota Surabaya.Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh pembudidaya maggot di Kota Surabaya. Sampel dalam penelitian ini yaitu pembudidaya Maggot BSF Bapak Bilal di desa Kedurus kecamatan Karang Pilang Kota Surabaya. Metode pengambilan sampel dengan teknik Accidental Sampling. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif. Analisis data dengan menggunakan analisis deskriptif-kualitatif, tanpa menggunakan teknik kuantitatif.Bersadarkan hasil penelitian diketahui bahwa Strategi pengembangan kualitas produk yaitu Maggot diletakkan pada lingkungan teduh yang jauh dari cahaya matahari dan diberi pakan sampah organik segar dalam jumlah yang memadai dan tersedia secara teratur. sehingga mendapatkan hasil panen maggot yang bagus yang membuat konsumen menjadi puas terhadap kualitas maggot. Strategi penentuan harga. Harga maggot ditetapkan sesuai biaya pengeluaran yang telah dikeluarkan semasa dalam proses produksi dan menambahkan sesuatu prosentase ke dalam labanya untuk mendapatkan keuntungan. Strategi pemasaran, Lebih mengenalkan terhadap konsumen agar meningkatkan pendapatan atau profit yang lebih, memberikan pelayanan yang terbaik, menerapkan sistem jual dengan menjunjung tinggi kejujuran ketika menjelaskan maggot dengan keadaan yang sejujurnya, dengan sikap tersebut konsumen akan senang dan menyukai tempat budidaya ini. Kata kunci: strategi pengembangan, budidaya maggot, sampah organik.
|
|
Publisher |
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2022-01-06
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/iqtisad/article/view/1584
|
|
Source |
iqtishadEQUITY; Vol 4, No 1 (2021): Desember 2021; 11-16
2622-6367 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/iqtisad/article/view/1584/951
|
|
Rights |
http://creativecommons.org/licenses/by/4.0
|
|