ANALISIS IKLAN, PERSEPSI HARGA, PELAYANAN PENJUALAN, DAN KONSISTENSI KONSUMEN TERHADAP PEMBELIAN HONDA
iqtishadEQUITY
View Archive InfoField | Value | |
Title |
ANALISIS IKLAN, PERSEPSI HARGA, PELAYANAN PENJUALAN, DAN KONSISTENSI KONSUMEN TERHADAP PEMBELIAN HONDA
|
|
Creator |
Azaria, Sely Maulana
Pramudita, Rezki Aulia |
|
Subject |
Iklan, Harga, Pelayanan, Konsistensi, Pembelian
— |
|
Description |
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Analisis Iklan, Persepsi Harga, Pelayanan Penjualan, dan Konsistensi Konsumen Terhadap Pembelian Motor Honda. Penelitian ini dilakukan terhadap mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis program studi Manajemen di Universitas Maarif Hasyim Latif Sidoarjo dengan populasi sebesar 100 orang. Metode pengambilan sampel melalui sampling jenuh yang artinya seluruh mahasiswa dijadikan sampel, yang menggunakan sepeda motor Honda sebesar 34 orang. Teknik analisis yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda dengan menggunakan aplikasi SPSS versi 20.Menurut hasil analisis data yang diterima bahwa semua variabel yang diteliti memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Ini dibuktikan dengan variabel hubungan iklan mempunyai nilai t hitung sebesar 2,765 > t tabel 2,4523. Sehingga Ha diterima. Variabel persepsi harga mempunyai nilai t hitung sebesar 4,402 > t tabel 2,4523. Sehingga Ha diterima. Variabel pelayanan purna jual memiliki nilai t hitung sebesar 4,434 > t tabel 2,4523. Sehingga Ha diterima. Variabel konsistensi konsumen memiliki nilai t hitung sebesar 6,709 > t tabel 2,4523. Sehingga Ha diterima. nilai f hitung sebesar 11,807 lebih besar dari f tabel sebesar 2,69. Hal ini menyatakan bahwa ada pengaruh yang positif antara hubungan iklan, persepsi harga, pelayanan purna jual, dan konsistensi konsumen secara bersama sama terhadap keputusan pembelian. Nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,620 yang artinya bahwa keempat variabel independen mempunyai pengaruh terhadap variabel keputusan pembelian sebesar 62%.
|
|
Publisher |
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2022-01-06
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/iqtisad/article/view/1586
|
|
Source |
iqtishadEQUITY; Vol 4, No 1 (2021): Desember 2021; 27-39
2622-6367 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/iqtisad/article/view/1586/953
|
|
Rights |
http://creativecommons.org/licenses/by/4.0
|
|