Record Details

PENGARUH LOKASI, KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN PEGAWAI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI PUSAT PERBELANJAAN

iqtishadEQUITY

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PENGARUH LOKASI, KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN PEGAWAI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI PUSAT PERBELANJAAN
 
Creator Wulandari, Ratna
 
Subject Lokasi, kualitas produk, kualitas pelayanan, keputusan pembelian
Manajemen
 
Description Pada penelitian berikut ini  memiliki suatu tujuan agar bisa menganalisa serta mengatahui seberapa besar pengaruh lokasi terhadap keputusan pembelian, pengaruh suatu kualitas produk terhadap suatu keputusan pembelian, pengaruh kualitas pelayanan pegawai terhadap suatu keputusan pembelian, pengaruh lokasi, kualitas produk serta kualitas pelayanan yang variabelnya bersama-sama atau simultan terhadap keputusan pembelian. Pada penelitian berikut ini merupakan penelitian yang dilakukan dengan cara mensurvei.Populasi yang tercantum dalam penelitian ini yakni pembeli di Borobudur Department Store. Jumlah sampel penelitian sebanyak 100 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode accidental sampling yaitu yang dilakukan dengan menggunakan siapa saja yang ditemui secara kebetulan sebagai sampel. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan memberikan daftar pernyataan kepada responden. Penelitian ini menggunakan alat regresi linier berganda dengan dibantu program komputer SPSS 22.0 for windows.Berdasarkan hasil analisis regresi diperoleh persamaan Y = 2,801+ 0,437X1 + 0,159X2 + 0,136X3 e. Pada penelitian berikut ini hasil yang teruji secara parsial atau satu per satu dari  variabel bebas (x) terhadap ke suatu variabel terikat (y) menunjukkan dijelaskan bahwa lokasi, kualitas produk serta kualitas pelayanan pegawai bernilai signikan serta berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, hal ini dapat dilihat dari lokasi  nilai thitung8,692  > ttabel 1,98498 dan nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05, kualitas produk nilai thitung2,963  > ttabel 1,98498dan nilai signifikan sebesar 0,004 < 0,05 dan kualitas pelayanan nilai thitung2,515  > ttabel 1,98498 dan nilai signifikan sebesar 0,014 < 0,05. Hasil uji F diperoleh nilai Fhitung 122,049> ttabel 2,70 dan nilai signifikan sebesar 0,000 <0,05. Maka penelitian ini dapat disimpulkan bahwa semua variabel bebas secara simultan atau bersama-sama variabel lokasi, kualitas produk dan kualitas pelayanan pegawai punya pengaruh positif dan nilai signifikan terhadap suatu keputusan pembelian. Dari hasil analisis mendapatkan perolehan sebuah nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,786. Artinya, ketiga variabel lokasi, kualiatas produk dan kualitas pelayanan secara bersama-sama memberikan kontribusi sebesar 78,6% terhadap keputusan pembelian, sedangkan sisanya sebesar 21,4% merupakan sumbangsih/kontribusi variabel lainnya kemungkinan yang tidak diamati dalam penelitian ini.Kata Kunci: Lokasi, kualitas produk, kualitas pelayanan, keputusan pembelian
 
Publisher FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF
 
Contributor
 
Date 2020-01-24
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/iqtisad/article/view/553
 
Source iqtishadEQUITY; Vol 2, No 1 (2019): Desember 2019 (Hal. 1-91)
2622-6367
 
Language eng
 
Relation https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/iqtisad/article/view/553/438
 
Rights http://creativecommons.org/licenses/by/4.0