Record Details

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA DAN LOKASI FOOD CARAVAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI GRAHA FAIRGROUND SURABAYA, JAWA TIMUR, INDONESIA

Ecopreneur.12

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA DAN LOKASI FOOD CARAVAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI GRAHA FAIRGROUND SURABAYA, JAWA TIMUR, INDONESIA
 
Creator Suryandari, Lisa
 
Subject Manajemen
Harga, Kualitas Pelayanan, Lokasi dan Keputusan Pembelian
 
Description Komunitas Food caravan Culinary Surabaya yang berdiri sejak 10 November 2016 ,berkembang sangat pesat. Hingga saat ini sudah berkembang menjadi 17 food caravan. Bisnis food caravan ini turut mewarnai harapan kaum milenia yang ingin mandiri, dengan harapan fenomena food caravan ini membangkitkan semangat start up untuk berbisnis dan menghasilkan pendapatan sendiri. Dari persamaan regresi linier berganda menunjukkan bahwa variabel harga(X1) dan lokasi food caravan (X3) mempunyai pengaruh positif terhadap keputusan pembelian food caravan di Surabaya. Pengaruh positif ini menunjukkan bahwa variabel keputusan pembelian akan berubah searah dengan perubahan variabel - variabel bebasnya, yaitu harga dan lokasi. Sedangkan variabel kualitas pelayanan (X2) mempunyai pengaruh negatif terhadap keputusan pembelian (Y). Sebesar 0,870 atau 87 %, yang berarti variabel bebas dalam penelitian ini, yaitu harga, kualitas pelayanan dan lokasi food caravan mampu menjelaskan variable terikat (keputusan pembelian) atau dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian ini, yaitu variabel promosi dan kualitas produk. Variabel harga mempengaruhi secara dominan terhadap keputusan pembelian.
Kata kunci : Harga, Kualitas Pelayanan, Lokasi dan Keputusan Pembelian
 
Publisher Universitas Maarif Hasyim Latif
 
Contributor
 
Date 2019-05-08
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion

 
Format application/pdf
 
Identifier https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/ecopreneur/article/view/388
10.2345/e12.v2i1.388
 
Source Ecopreneur.12; Vol 2, No 1 (2019): April 2019; 37-44
Ecopreneur.12; Vol 2, No 1 (2019): April 2019; 37-44
2615-6237
2614-3968
 
Language ind
 
Relation https://e-journal.umaha.ac.id/index.php/ecopreneur/article/view/388/289
 
Rights Copyright (c) 2019 Ecopreneur.12
http://creativecommons.org/licenses/by/4.0