Record Details

KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK DALAM RUMAH TANGGA PERSPEKTIF PEMBERITAAN MEDIA

Sawwa: Jurnal Studi Gender

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK DALAM RUMAH TANGGA PERSPEKTIF PEMBERITAAN MEDIA
 
Creator Hasanah, Hasyim
 
Subject kekerasan terhadap perempuan dan anak; rumah tangga; pemberitaan media
 
Description Informasi yang disajikan media secara nyata mampu mengkonstruksi relasi gender di masyarakat. Pemberitaan media bukan sekadar memberitakan peristiwa kekerasan. Ada ke­cenderungan media melakukan konstruksi realitas atas tindak kekerasan yang dialami masyarakat, khususnya perempuan dan anak. Secara kualitatif, proses konstruksi realitas sosial ke­kerasan mempengaruhi citra publik khususnya di kalangan keluarga, masyarakat, elit maupun akademisi untuk segera memberikan informasi tindak kekerasan, faktor penyebab serta dampak kekerasan. Selanjutnya, proses ini dapat mem­pe­ngaruhi kebijakan dan strategi penyelesaian tindak kekerasan khususnya terhadap perempuan dan anak. Meski media ber­sikap netral ternyata fakta yang ditampilkan dalam pem-beritaan mengkonstruksi perempuan dan anak menjadi korban tindak kekerasan, sehingga muncul dinamika psiko-sosiologis tertentu. Opini dan peran media yang dirasa cukup besar dalam mengkonstruksi realitas secara sosial belum mampu meberikan kontribusi yang optimal terhadap penye­lesaian kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak.
 
Publisher Pusat Studi gender dan Anak (PSGA) Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang
 
Contributor
 
Date 2013-10-30
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier https://journal.walisongo.ac.id/index.php/sawwa/article/view/671
10.21580/sa.v9i1.671
 
Source Sawwa: Jurnal Studi Gender; Vol 9, No 1 (2013): Oktober 2013; 159-178
2581-1215
1978-5623
 
Language eng
 
Relation https://journal.walisongo.ac.id/index.php/sawwa/article/view/671/609
 
Rights http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0