Record Details

Implementasi Pembelajaran Baca Tulis al-Qur’an dengan Metode Iqra pada Anak Usia Dini di RA Perwanida Slawi Kabupaten Tegal

Nadwa: Jurnal Pendidikan Islam

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Implementasi Pembelajaran Baca Tulis al-Qur’an dengan Metode Iqra pada Anak Usia Dini di RA Perwanida Slawi Kabupaten Tegal
 
Creator Srijatun, Srijatun
 
Subject
Al Quran; Iqro; Early Childhood; Implementasi; Pembelajaran PAUD; Metode Iqro

 
Description The research aims to know how to read and write the application of Al quran with Iqro methods in early childhood and the factors that support and impede learning to read and write the Qur’an. This research is a qualitative descriptive which examines data quality (concepts, thoughts and actions) and describe what it is. The results of learning to read and write first penelititan Al quran with methods Iqro prepared in a planned and systematic based on the curriculum RA. Secondly, there is a supporting factor in the application of methods Iqro is the availability of books, media, and other learning tools that support this learning process. Their infrastructure and tenacity educators in the implementation of learning. While the inhibiting factors such as lack of training on a regular basis for the application of methods for Teachers Iqro RA. Still their parents are less attentive to the children in learning Al-Quran.AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan baca tulis Al-Qur’an dengan metode Iqro pada anak usia dini dan faktor-faktor yang menunjang dan menghambat pembelajaran baca tulis Al-Qur’an. Jenis penelitian ini adalah kualitatif deskriptif yakni mengkaji data-data kualitas (konsep, pemikiran dan tindakan) dan mendeskripsikannya apa adanya. Hasil penelititan, pertama pembelajaran baca tulis Al-Qur’an dengan metode Iqro dipersiapkan secara terencana dan sistematis dengan berpedoman pada kurikulum RA. Kedua, terdapat faktor pendukung di dalam penerapan metode Iqro yaitu tersedianya buku-buku, media, dan alat-alat pembelajaran lainnya yang menunjang proses pembelajaran ini. Adanya sarana prasarana dan keuletan para pendidik di dalam pelaksanaan pembelajaran. Sedangkan faktor penghambat antara lain karena kurangnya pelatihan secara rutin untuk penerapan metode Iqro bagi Guru RA. Masih adanya orang tua yang kurang perhatian kepada anaknya dalam pembelajaran Al-Qur’an.
 
Publisher FITK UIN Walisongo
 
Contributor
 
Date 2017-06-10
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article

 
Format application/pdf
 
Identifier https://journal.walisongo.ac.id/index.php/Nadwa/article/view/Pembelajaran%20BTA
10.21580/nw.2017.11.1.1321
 
Source Nadwa: Jurnal Pendidikan Islam; Vol 11, No 1 (2017): Pendidikan Anak; 25 - 42
2502-8057
1979-1739
 
Language eng
 
Relation https://journal.walisongo.ac.id/index.php/Nadwa/article/view/Pembelajaran%20BTA/pdf
 
Rights Copyright (c) 2017 Nadwa
http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0