Record Details

Tipologi Kepemimpinan Politik Gus Dur

Jurnal Darussalam: Jurnal Pendidikan, Komunikasi dan Pemikiran Hukum Islam

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Tipologi Kepemimpinan Politik Gus Dur
 
Creator Naim, Abu
 
Description Gus Dur juga menjadi presiden negara yang sangat unik dan fenomenal, bagaimana tidak, dalam kurun waktu yang tidak lebih dari dua tahun ketika menjabat sebagai presiden, Gus Dur mampu me-reshuflle lebih dari sepuluh menteri yang berada dalam jajaran kabinetnya  tersebut. Tidak hanya itu, beberapa tokoh menteri tersebut justru merupakan tokoh-tokoh besar dari partai yang berpengaruh dalam perpolitikan pada waktu itu. Hal yang menarik untuk diketahui adalah bagaimana pola kepemimpinan politik yang sebenarnya dilakukan oleh Gus Dur, bagaimana bisa seorang Gus Dur yang selama ini dianggap raja kontroversial serta nyleneh, ternyata di mata masyarakat begitu besar pengorbananya, dimanakah letak kebajikan yang telah diberikan oleh Gus Dur, serta bagaimana pula tipe kepemimpinan yang baik itu menurut kacamata masyarakat. Menggunakan pendekatan penelitian kualitatif untuk mendapatkan data yang konfrehensif tentang tipologi kepemimpinan politik Gus Dur dihasilkan kesimpulan penelitian bahwa tipologi kepemimpinan Politik Gus Dur adalah pemimpin kharismatik-transformasional, hal ini berdasarkan beberapa fakta dan data-data politik yang dilakukan Gus Dur lebih mengarah pada pola perilaku kharismatik- transformasional.
 
Publisher IAI Darussalam
 
Date 2014-09-30
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://ejournal.iaida.ac.id/index.php/darussalam/article/view/76
 
Source Jurnal Darussalam: Jurnal Pendidikan, Komunikasi dan Pemikiran Hukum Islam; Vol 6 No 1 (2014): September 2014; 1-20
2549-4171
1978-4767
 
Language ind
 
Relation http://ejournal.iaida.ac.id/index.php/darussalam/article/view/76/71
 
Rights Copyright (c) 2014 Darussalam