Record Details

Dinamika Madrasah Dan Sistem Penyelenggaraan Pendidikan Islam Unggulan

Tarbiyatuna: Jurnal Pendidikan Islam

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Dinamika Madrasah Dan Sistem Penyelenggaraan Pendidikan Islam Unggulan

 
Creator HM, Syamsul Hadi
 
Description Pendidikan Islam termasuk madrasah sebagai salah satu lembaga sosial tertua, dalam perkembangannya senantiasa mengalami dampak perubahan dalam masyarakat. Perubahan ini terjadi dilatari penyesuaian lembaga pendidikan atas kebutuhan masyarakat dan keterakarannya dalam karakteristik masyarakat setempat. Disisi lain dunia pendidikan di Indonesia ditandai oleh kehadiran tiga model kelembagaan yang secara substantif berbeda. Satu sisi terdapat model kelembagaan pendidikan yang berorientasi pada pengembangan nalar rohaniah dan di sisi lain model kelembagaan sekolah yang berorientasi pada nalar kognitif dan ketrampilan kerja jasmaniah.Titik konvergensi dari kedua model tersebut ditemukan dalam bentuk dua varian, yaitu lembaga pendidikan diniyah yang mengadopsi elemen-elemen sekolah yang disebut madrasah dan lembaga pendidikan sekolah yang mengadopsi elemen-elemen diniyah yang disebut "sekolah Islam".
 
Publisher Lembaga Penelitian, Penerbitan dan Pengabdian Masyarakat Institut Agama Islam Syarifuddin Lumajang
 
Date 2016-08-15
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
 
Format application/pdf
 
Identifier https://ejournal.iaisyarifuddin.ac.id/index.php/tarbiyatuna/article/view/245
 
Source Tarbiyatuna: Jurnal Pendidikan Islam; Vol 9 No 2 (2016): AGUSTUS; 143-173
2442-4579
2085-6539
 
Language eng
 
Relation https://ejournal.iaisyarifuddin.ac.id/index.php/tarbiyatuna/article/view/245/177