PENDIDIKAN ENTREPRENEURSHIP BAGI MAHASISWA PTKIS: Pendidikan Entrepreneurship
Jurnal Paradigma
View Archive InfoField | Value | |
Title |
PENDIDIKAN ENTREPRENEURSHIP BAGI MAHASISWA PTKIS: Pendidikan Entrepreneurship
|
|
Creator |
Samuji, Samuji
|
|
Subject |
Pendidikan
Entrepreneurship Mahasiswa |
|
Description |
Permasalahan yang dihadapi oleh lembaga pendidikan di IndonesiatermasukPerguruan Tinggi Keagamaan Islam Swasta (PTKIS)adalah keterbatasan anggaran dan sarana dan prasaranapendidikan,sehingga kinerjanya tidak berjalan dengan optimal. Permasalahantersebut menjadi kompleks jika kita kaitkan dengan penumpukanlulusan karenatidak terserap oleh masyarakat atau dunia kerjakarena rendahnya kompetensi mereka.Untuk mengatasi pengangguran kaum intlektual utamanya parasarjana lulusan dari PTKIS diperlukan adanya pendidikanentreprenuership (kewirausahaan) bagi mahasiswa PTKIS,agarmereka kelak dapat berkompetisi bekerjasebagai pencari kerja (jobseeker)atau sebagaipencipta lapangan pekerjaan ( job creator).Pendidikan kewirausahaan dinilai sebagai sebuah tawaran yangpositif untuk membekali kompetensi mahasiswa PTKIS agar kelakbisa mengabdi di tengah-tengah masyarakat. Pendidikanentreprenuership memiliki relevansi sesuai dengan harapan wargamasyarakat yang pada umumnya menginginkan PTKIS dapatmerealisasikan harapan yang bersifat sosial ( social expectation),akademik (academic expectations) dan Pragmatic expectation.Melalui Pendidikan entreprenuership akan mempersiapkanmahasiswa PTKIS, agar ketika sarjana, bisa berkompetisi dalampasar kerja, memiliki mutu dan keahlian, etos kerja dan kinerjadilembaga tempat bekerja dan memiliki gagasan inovatif selamamengabdi. Mereka bisa membuktikan kebermanfaatannya dalamberbagai kegiatan pembangunan, pengembangan programpembangunan, pengelolaan lembaga, kegiatan bisnis dan kegiatansosial lainnya.
|
|
Publisher |
LP3M Sekolah Tinggi Agama Islam Ma'arif Magetan
|
|
Date |
2020-08-03
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion |
|
Identifier |
https://ejournal.staimmgt.ac.id/index.php/paradigma/article/view/77
10.53961/jurnalparadigma.v8i1.77 |
|
Source |
Jurnal Paradigma; Vol. 8 No. 1 (2019): Nopember
Jurnal Paradigma; Vol 8 No 1 (2019): Nopember 2723-3480 2406-9787 10.53961/jurnalparadigma.v8i1 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://ejournal.staimmgt.ac.id/index.php/paradigma/article/view/77/71
|
|
Rights |
Copyright (c) 2019 Jurnal Paradigma
https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 |
|