Record Details

Tradisi Sandor: Konstruksi Makna Keberagamaan Masyarakat Gresik Putih Gapura Sumenep Madura

Jurnal Pemikiran dan Ilmu Keislaman

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Tradisi Sandor: Konstruksi Makna Keberagamaan Masyarakat Gresik Putih Gapura Sumenep Madura
 
Creator Razzak, Achmad Zakki Abdur
Muchtar, Ah. Mutam
 
Description Tulisan ini bertujuan untuk menjelaskan tradisi sandor yang dipraktikkan masyarakat Gresik Putih, Gapura, Sumenep. Tradisi sandor merupakan salah satu bentuk ritual untuk keselamatan warga dengan slametan pada bhuju atau kuburan keramat yang ada di sekitar desa. Di desa tersebut terdapat tiga bhuju yang dianggap keramat oleh masyarakat, yaitu bhuju’ Agung Suleaman, Agung Somani dan bhuju’ Koning. Penelitian ini menggunakan teori tentang motive atau alasan suatu tindakan dilakukan, dimana tradisi dalam masyarakat dilestarikan, sebagaimana yang diungkapkan oleh Marx Weber. Penelitian ini menunjukkan bahwa masyarakat melestarikan tradisi ini karena ada motif tujuan atau in order motif dan motif sebab atau because motif. Motif tujuan ini meliputi motif yang bersifat psikologis, yang berkaitan dengan ketentraman dan keselamatan. Dan motif Pragmatis yang berkaitan dengan pekerjaan, jabatan dan nilai materi. Sedangkan motif sebab meliputi motif agama yang berkaitan dengan doktrin dan keyakinan agama dan aspek budaya yang berkaitan kebutuhan akan pelestarian akan perhormatan terhadap leluhur.
 
Publisher Lembaga Penerbitan, Publikasi, dan Dokumentasi
 
Date 2018-09-15
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier https://jurnal.instika.ac.id/index.php/jpik/article/view/95
 
Source Jurnal Pemikiran dan Ilmu Keislaman; Vol 1 No 2 (2018): September; 437-465
2621-1149
2621-1130
 
Language eng
 
Relation https://jurnal.instika.ac.id/index.php/jpik/article/view/95/60
 
Rights Copyright (c) 2018 Jurnal Pemikiran dan Ilmu Keislaman
http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0