Sejarah Embrio Bank Islam: Sejarah Embrio Bank Islam
SAUJANA : Jurnal Perbankan Syariah dan Ekonomi Syariah
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Sejarah Embrio Bank Islam: Sejarah Embrio Bank Islam
|
|
Creator |
Latifah, Luluk
Subagyo, Joko |
|
Subject |
Embrio
Bank Islam |
|
Description |
Sistem ekonomi Islam hadir dengan konsep ekonomi dan bisnis nonribawi. Salah satu konsep dan bisnis nonribawi ini adalah sistem keuangan berdasarkan prinsip-prinsip syariah Islam yaitu sisem perbankan. Fungsi-fungsi perbankkan yang saat ini ada sudah dipraktekkan Sejak kelahiran Islam yaitu masa Rasulullah dan para sahabat. Bentuk fungsi perbankkan masa Rasullah adalah pada praktek kegiatan-kegiatan muamalah saat itu termasuk dengan akad akadnya, hanya saja saat itu satu fungsi dilakukan oleh satu orang, baru pada masa dinasti Abasiyah satu orang bisa melakukan ke-3 fungsi perbankan yang dikenal dengan Jihbiz. Dan di kemudian hari pada abad pertengahan saat masa kemunduran negara-negara Islam akibat penjajahan barat fungsi-fungsi ini diadopsi oleh masyarakat barat (Eropa). Kemudian berkembang menjadi Bank atau perbankan yang berdasarkan bunga dalam pengoperasiaanya. Pengoperasian perbankkan tanpa bunga atau nonribawi berkembang lagi saat beberapa negara Muslim merdeka dan membentuk bank syariah moderen di beberapa negara misalnya di Malaysia, Pakistan dan di Mesir pada tahun 1963 dengan berdirinya Mit Ghamr Local Saving Bank. Hingga akhirnya terbentuk IDB (Islamic Development Bank) pada Oktober 1975 yang digawangi oleh 22 negara Islam yang masuk dalam keanggotaan OKI (Organinisasi Konferensi Islam)
|
|
Publisher |
STEI Kanjeng Sepuh Gresik Jawa Timur
|
|
Date |
2020-11-30
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://ejournal.steikassi.ac.id/index.php/111/article/view/26
|
|
Source |
SAUJANA : Jurnal Perbankan Syariah dan Ekonomi Syariah; Vol. 2 No. 02 (2020): SAUJANA: Jurnal Perbankan Syariah dan Ekonomi Syariah; 69-85
saujana stei; Vol 2 No 02 (2020): SAUJANA: Jurnal Perbankan Syariah dan Ekonomi Syariah; 69-85 2684-9364 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://ejournal.steikassi.ac.id/index.php/111/article/view/26/13
|
|
Rights |
Copyright (c) 2020 SAUJANA : Jurnal Perbankan Syariah dan Ekonomi Syariah
|
|