Dispensasi Nikah di Bawah Umur dalam Hukum Islam
Jurnal Hukum Keluarga Islam
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Dispensasi Nikah di Bawah Umur dalam Hukum Islam
|
|
Creator |
Hidayatulloh, Haris
Janah, Miftakhul |
|
Subject |
Hukum Islam
Putusan Pengadilan; Pernikahan; Dispensasi Nikah |
|
Description |
Dalam Undang-undang perkawinan disebutkan bahwa usia ideal menikah untuk laki-laki 19 tahun sedangkan untuk perempuan 16 tahun, jika belum memenuhi usia tersebut mengajukan permohonan dispensasi nikah ke Pengadilan Agama. Sedangkan dalam Islam tidak ada batasan umur pernikahan namun persyaratan yang umum adalah sudah baligh, berakal sehat, mampu membedakan mana yang baik dan buruk sehingga dapat memberikan persetujuan untuk menikah. Permohonan dispensasi kawin adalah sebuah perkara permohonan yang diajukan oleh pemohon perkara agar pengadilan memberikan izin kepadayang dimohonkan dispensasi untuk bisa melangsungkan pernikahan, karena terdapat syarat yang tidak terpenuhi oleh calon pengantin tersebut, yaitu pemenuhan batas usia perkawinan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana analisis hukum Islam terhadap dasar dan pertimbangan hakim dalam penetapan perkara dispensasi nikah Nomor 0362/Pdt.P/2017/PA.Jbg. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif termasuk dalam jenis penelitian lapangan (field research). Hasil penelitian ini adalah bahwa dasar dan pertimbangan Hakim dalam mengabulkan permohonan dispensasi nikah dibawah umur dengan penetapan No.0362/Pdt.P/2017/PA.Jbg, secara hukum Islam diperbolehkan. Penetapan permohonan dispensasi nikah tersebut, hakim pada dasarnya menggunakan berbagai macam pertimbangan dan dasar hukum yaitu Undang-undang juga kaidah fiqhiyah. Tetapi majlis hakim lebih mengedepankan konsep maslahah untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan dan terjerumus yang lebih jauh berupa fitnah dan pelanggaran norma agama
|
|
Publisher |
Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum (Unipdu) Jombang
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2020-09-27
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Artikel Peer-review |
|
Format |
—
|
|
Identifier |
https://journal.unipdu.ac.id/index.php/jhki/article/view/2128
|
|
Source |
Jurnal Hukum Keluarga Islam; Vol 5, No 1 (2020): APRIL; 34-61
2541-1497 2541-1489 |
|
Language |
ind
|
|
Relation |
https://journal.unipdu.ac.id/index.php/jhki/article/view/2128/1139
|
|
Rights |
##submission.copyrightStatement##
|
|