Record Details

PENGARUH MOBILISASI DINI TERHADAP PENURUNAN TINGGI FUNDUS UTERI PADA IBU NIFAS DI PAVILIUN MELATI RSUD JOMBANG

Eduhealth

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PENGARUH MOBILISASI DINI TERHADAP PENURUNAN TINGGI FUNDUS UTERI PADA IBU NIFAS DI PAVILIUN MELATI RSUD JOMBANG
 
Creator Prihartini, Sabrina Dwi
 
Description ABSTRAK

Pengaruh mobilisasi dini pada ibu nifas akan berdampak fisiologis misalnya mempercepat proses penyembuhan organ-organ dalam. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh mobilisasi dini terhadap penurunan TFU pada ibu nifas di Paviliun Melati RSUD Jombang. Metode penelitian yang digunakan adalah desain pre-eksperimental design dengan rancangan one group pre-test post-test, populasinya adalah ibu nifas yang melahirkan secara pervaginam 2 jam setelah melahirkan, sampel sebanyak 20 orang yang memenuhi kriteria penelitian. Variabel independent dalam penelitian ini adalah mobilisasi dini, variabel dependentnya adalah penurunan TFU. Pengumpulan data menggunakan tabulasi dan observasi yang sebelum diukur memakai jari-jari tangan. Data dianalisis dengan uji Wilcoxon dengan tingkat kemaknaan
 
Publisher Eduhealth
Eduhealth
 
Contributor http://www.unipdu.ac.id
 
Date 2014-09-01
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier https://journal.unipdu.ac.id/index.php/eduhealth/article/view/456
 
Source Eduhealth; Vol 4, No 2 (2014): Jurnal Eduhealth
Eduhealth; Vol 4, No 2 (2014): Jurnal Eduhealth
2087-3271
 
Language eng
 
Relation https://journal.unipdu.ac.id/index.php/eduhealth/article/view/456/403