MENINGKATKAN KETERAMPILAN MOTORIK HALUS MENGGUNAKAN MEDIA TANAH LIAT PADA ANAK KELOMPOK A TK TUNAS KARYA II DESA KAYEN KECAMATAN PACITAN KABUPATEN PACITAN TAHUN 2019
JURNAL VISIONER: Hasil Penelitian Pendidikan Dasar dan Anak Usia Dini
View Archive InfoField | Value | |
Title |
MENINGKATKAN KETERAMPILAN MOTORIK HALUS MENGGUNAKAN MEDIA TANAH LIAT PADA ANAK KELOMPOK A TK TUNAS KARYA II DESA KAYEN KECAMATAN PACITAN KABUPATEN PACITAN TAHUN 2019
|
|
Creator |
SULARSIH, TRI
|
|
Subject |
Keterampilan motorik halus, tanah liat, Kelompok A
|
|
Description |
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatan keterampilan motorik halus menggunakan media tanah liat. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas kolaboratif dengan model Kemmis dan Mc. Taggart, yang terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah semua anak kelompok A yang berjumlah 16 anak yang terdiri dari 9 anak laki-laki dan 7 anak perempuan. Objek penelitian ini ialah keterampilan motorik halus melalui media tanah liat. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data mengggunakan deskripsif kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan motorik halus anak dapat meningkat dari kegiatan meremas, memilin, membentuk, dan mencetak. Hasil keterampilan motorik halus meningkat dari pra tindakan yang menunjukkan kategori BSH hanya 5 anak (31,25%), pada tindakan siklus I meningkat menjadi 11 anak (68,75%), dan pada akhir siklus meningkat menjadai 15 anak (93,75%).
|
|
Publisher |
STAI Al-Fattah Pacitan
|
|
Date |
2021-02-03
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Artikel Peer-review |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
http://jurnal.lppm-staifapacitan.ac.id/index.php/jvis/article/view/28
10.1212/jvis.v1i1.28 |
|
Source |
JURNAL VISIONER: Hasil Penelitian Pendidikan Dasar dan Anak Usia Dini; Vol 1 No 1 (2021): JURNAL VISIONER: Hasil Penelitian Pendidikan Dasar dan Anak Usia Dini; 26-37
2774-4310 2774-4329 10.1212/jvis.v1i1 |
|
Language |
ind
|
|
Relation |
http://jurnal.lppm-staifapacitan.ac.id/index.php/jvis/article/view/28/49
|
|
Rights |
Hak Cipta (c) 2021 TRI SULARSIH
https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0 |
|