Record Details

UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SMP NEGERI I DONOROJO PACITAN

Transformasi : Jurnal Studi Agama Islam

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SMP NEGERI I DONOROJO PACITAN
 
Creator Hadi, Luqman
 
Description Pendidikan merupakan salah satu kebutuhan yang harus dipenuhi oleh setiap orang, karena hanya dengan pendidikan orang akan memperoleh ilmu pengetahuan yang sangat diperlukan dalam kehidupannya. Keberhasilan suatu pendidikan lebih banyak dipengaruhi oleh tenaga kependidikan terutama guru, bahkan komponen lainnya termasuk kepala sekolah, pemilik, orang tua dan lingkungan serta semua pihak yang ikut berperan mempelancar proses geraknya guru dalam mencapai tujuan pendidikan.Upaya guru pendidikan agama islam dalam meningkatkan motivasi belajar dibagi menjadi tiga jenis motivasi: motivasi tinggi, motivasi sedang, dan motivasi rendah. Motivasi tinggi terdiri dari memberi angka, kompetisi. Motivasi sedang terdiri dari memberikan tugas, mengadakan ulangan, memberikan angka. Sedangkan motivasi rendah terdiri dari memberikan ganjaran, menumbuhkan minat, dan menjelaskan tujuan akhir.
 
Publisher Sekolah Tinggi Agama Islam Nadlatul Ulama Pacitan
 
Contributor
 
Date 2019-07-01
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier https://ejournal.stainupacitan.ac.id/index.php/Transformasi/article/view/61
 
Source Transformasi : Jurnal Studi Agama Islam; Vol 12, No 2 (2019): Transformasi : Jurnal Studi Agama Islam; 1-9
2579-7689
1978-1539
 
Language eng
 
Relation https://ejournal.stainupacitan.ac.id/index.php/Transformasi/article/view/61/pdf
https://ejournal.stainupacitan.ac.id/index.php/Transformasi/article/downloadSuppFile/61/52
 
Rights Copyright (c) 2019 Transformasi : Jurnal Studi Agama Islam
https://creativecommons.org/licenses/by/4.0