Hubungan Permainan Tradisional Untuk Membentuk Karakter Kepemimpinan pada Anak
Proceeding: Nasional Seminar for Research Community Development
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Hubungan Permainan Tradisional Untuk Membentuk Karakter Kepemimpinan pada Anak
|
|
Creator |
Astuti, Ana Puji
Hutfatuningtias, Diah Rohmawati, Fadhilatul Sa’adah, Miftahus |
|
Description |
Permainan tradisional memiliki peran penting dalam meningkatkan atau menumbuhkan karakter pada anak. Pada era globalisasi, permainan tradisional sudah tidak dikenal lagi. Anak-anak sudah tidak tertarik bahkan tidak mengetahui jenis-jenis permainan tradisional. Apabila dibandingkan dengan permainan modern yang menggunakan peralatan lebih canggih, permainan tradisional memiliki manfaat yang jauh lebih banyak dan lebih baik dalam berbagai aspek. Salah satu aspek yang menjadi perhatian khusus adalah penumbuhan karakter anak sejak dini. Berbagai karakter baik dapat ditumbuhkan dalam diri anak melalui permainan tradisional. Salah satunya karakter kepemimpinan, kepemimpinan adalah kemampuan untuk mempengaruhi dan menggerakkan orang lain untuk mencapai tujuan. Untuk menjadikan anak sebagai jiwa pemimpin dalam hal ini di dalam bahwa permainan tradisional boy-boyan, guik sarung, engklek, estafet sarung, patil lele, congklak. seorang anak sudah terlihat jiwa dan sifat kepemimpinannya dengan mempunyai sifat yang bertanggung jawab, mandiri bisa mengarahkan dan mengendalikan sebuah permainan dalam sebuah kelompok.Dan sifat ini sesuai dengan metode - metode yang penulis uraikan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode observasi. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa permainan tradisional boy-boyan, guik sarung, engklek, estafet sarung, patil lele, congklak dapat meningkatkan karakter kepemimpinan pada anak. |
|
Publisher |
LP3M STITNU Al Hikmah Mojokerto
|
|
Date |
2022-03-22
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/NaSReCD/article/view/1104
|
|
Source |
Proceeding: Nasional Seminar for Research Community Development; Vol 5 No 1 (2021): PkM sebagai Ikhtiyar Menyelaraskan Kampus dalam Kehidupan Masyarakat; 115-119
|
|
Language |
eng
|
|
Relation |
http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/NaSReCD/article/view/1104/695
|
|
Rights |
Copyright (c) 2022 Ana Puji Astuti, Diah Hutfatuningtias, Fadhilatul Rohmawati, Miftahus Sa’adah
http://creativecommons.org/licenses/by/4.0 |
|