Record Details

Pengembangan Permainan Tradisional Engklek untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif pada Anak Usia 3-4 Tahun di KB Raudlatul Ulum

PROCEEDING: The Annual International Conference on Islamic Education

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Pengembangan Permainan Tradisional Engklek untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif pada Anak Usia 3-4 Tahun di KB Raudlatul Ulum
 
Creator Tari, Della Triana
Muhsinin, Muhsinin
 
Description  Anak kelompok bermain Raudlatul Ulum Watrsumpak, Trowulan sebagian besar dalam kemampuan kognitif kurang maksimal. Hal itu bisa terlihat dengan rendahnya kemampuan anak dalam pengetahuan secara terampil dan lincah berkaitan dengan kognitifnya. Untuk meningkatkan kemampuan kognitif anak kelompok bermain Raudlatul Ulum Watrsumpak, Trowulan alternatif yang digunakan adalah menggunakan permainan tradisional engklek. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode penelitian dan pengembangan (Research and Development). Tujuan metode penelitian dan pengembangan adalah digunakan untuk menghasilkan produk tertentu dan menguji keefektifan produk tersebut. Dalam hal ini kaitannya adalah untuk mengetahui meningkatnya kemampuan motorik kasar anak kelompok bermain Raudlatul Ulum Watrsumpak, Trowulan dengan menggunakan permainan tradisional engklek. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan yang terlihat dari lembar observasi serta grafik. Kesimpulan Penelitian dan pengembangan ini adalah bahwa pengembangan permainan tradisional engklek dapat meningkatkan kemampuan kognitif pada anak kelompok bermain Raudlatul Ulum Watrsumpak, Trowulan.
 
Publisher Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Al Hikmah Mojokerto
 
Date 2018-02-23
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/proceedings/article/view/166
 
Source PROCEEDING: The Annual International Conference on Islamic Education; Vol 3 No 2 (2018): Seri-2; 1-10
 
Language eng
 
Relation http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/proceedings/article/view/166/145
 
Rights Copyright (c) 2018 Proceedings: The 3rd Annual International Conference on Islamic Education