Record Details

Pengembangan Program Pembelajaran Individual (PPI) Bagi Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah Inklusif Jember

SELING: Jurnal Program Studi PGRA

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Pengembangan Program Pembelajaran Individual (PPI) Bagi Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah Inklusif Jember
 
Creator Indah Budyawati, Luh Putu
 
Description Program Pembelajaran Individual (PPI) dipersiapkan untuk anak yang tidak dapat mengikuti kuriukulum umum dan modifikasi. Indikator pencapaian hasil belajar program pembelajaran Individual dirumuskan berdasarkan hasil assesmen yang dilakukan oleh guru dan tim ahli terkait. Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan program pembelajaran Individual yang valid, praktis dan efektif. Metode penelitian yang digunakan adalah metode pengembangan (research and development) model Plomp yang terdiri dari fase yakni penelitian awal, tahap pengembangan dan tahap penilaian. Hasil penelitian yang diperoleh (1) pengembangan program pembelajaran Individual (PPI) bagi anak berkebutuhan khusus di sekolah inklusif jember pada penelitian ini dikategorikan valid berdasarkan penilaian dari validator, (2) pengembangan instrumen asesmen kesiapan belajar program pembelajaran Individual (PPI) bagi anak berkebutuhan khusus di sekolah inklusif jember pada penelitian ini dikategorikan praktis berdasarkan hasil observasi aktivitas guru dan saran dari praktisi, dan (3) penelitian ini dikategorikan efektif berdasarkan hasil observasi kemampuan, hasil observasi aktivitas dan hasil respon anak.
 
Publisher Program Studi PGRA
 
Date 2020-07-25
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/seling/article/view/625
10.29062/seling.v6i2.625
 
Source SELING: Jurnal Program Studi PGRA; Vol 6 No 2 (2020): Juli 2020; 89-101
2528-083X
2540-8801
10.29062/seling.v6i2
 
Language eng
 
Relation http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/seling/article/view/625/505
 
Rights Copyright (c) 2020 SELING: Jurnal Program Studi PGRA