MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA BAHASA INGGRIS SISWA SMK MENGGUNAKAN GUESSING GAME
Center Of Education Journal (CEJou)
View Archive InfoField | Value | |
Title |
MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA BAHASA INGGRIS SISWA SMK MENGGUNAKAN GUESSING GAME
|
|
Creator |
Novita Sari, Indah
|
|
Subject |
Guessing Game
kemampuan berbicara bahasa Inggris |
|
Description |
Speaking (berbicara) merupakan salah satu skill penting dalam bahasa Inggris yang harus dikuasai oleh siswa SMK. Siswa SMK dipersiapkan untuk dapat terjun langsung dalam dunia kerja, jika siswa dapat berbicara bahasa Inggris dengan baik, mereka akan mendapatkan peluang yang besar untuk bekerja. Dalam penelitian ini, peneliti berusaha untuk meningkatkan nilai bahasa Inggris siswa, khususnya pada kemampuan berbicara menggunakan Guessing Game. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas dengan menggunakan dua siklus. Nilai awal siswa sebelum belajar menggunakan Guessing Game adalah 75% siswa mendapatkan nilai di bawah KKM. Setelah dilakukan siklus pertama, nilai siswa mulai meningkat yakni 60% siswa mendapatkan nilai di atas KKM. Pada siklus yang kedua, nilai siswa menjadi lebih meningkat yaitu 85% siswa mendapat nilai di atas KKM. Maka, dapat disimpulkan bahwa Guessing Game dapat meningkatkan kemampuan berbicara bahasa Inggris siswa
|
|
Publisher |
Center Of Education Journal (CEJou)
|
|
Date |
2022-03-16
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
http://journal.itsnupasuruan.ac.id/index.php/cejou/article/view/9
10.55757/cejou.v1i02.9 |
|
Source |
Center Of Education Journal (CEJou); Vol. 1 No. 02 (2020): Terbitan September 2020; 19-26
10.55757/cejou.v1i02 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
http://journal.itsnupasuruan.ac.id/index.php/cejou/article/view/9/9
|
|
Rights |
Copyright (c) 2020 Center Of Education Journal (CEJou)
|
|