MANAJEMEN PENDIDIKAN PESANTREN BERBASIS ANGGARAN DAN SUBSIDI PEMERINTAH
Tarbawi : Jurnal Studi Pendidikan Islami
View Archive InfoField | Value | |
ISSN |
2598-4128 2502-4353 |
|
Authentication Code |
dc |
|
Title Statement |
MANAJEMEN PENDIDIKAN PESANTREN BERBASIS ANGGARAN DAN SUBSIDI PEMERINTAH |
|
Personal Name |
shodiq, abdulloh |
|
Summary, etc. |
Lembaga pendidikan pesantren di Indonesia kebanyakan berhaluan Sunni (Ahlus Sunnah wa al-Jama’ah), dan kini tradisi pesantren telah menyebar di berbagai aspek kehidupan modern sejak tahun 1999. Kehidupan modern tersebut meliputi aspek-aspek baik di bidang kehidupan keagamaan, sosial budaya, ekonomi, pendidikan, politik, dan masyarakat ilmiah pedesaan di wilayah Indonesia. Hingga dewasa ini Pemerintah RI cukup memperhatikan pendidikan pesantren dalam bantuan finasial dan pengakuan keberadaannya dalam mencerdaskan kedidupan bangsa. Dalam pada itu, keuangan dan pembiayaaan pesantren memerlukan sejumlah investasi dari dana masyarakat atau subsidi masyarakat dan pemerintah. Oleh karena itu investasi/subsidi tersebut harus dikelola secara efektif dan efisien dalam bentuk anggaran pendapatan dan belanja
kata kunci: manajemen pesantren, anggaran, subsidi pemerintah
|
|
Publication, Distribution, Etc. |
Sekolah Tinggi Agama Islam Salahuddin Pasuruan |
|
Electronic Location and Access |
application/pdf http://ejournal.kopertais4.or.id/tapalkuda/index.php/tarbawi/article/view/3112 |
|
Data Source Entry |
Tarbawi : Jurnal Studi Pendidikan Islami; Vol 4 No 01 (2017) |
|
Language Note |
ind |
|
Terms Governing Use and Reproduction Note |
##submission.copyrightStatement## |
|