Record Details

PANDANGAN ISLAMISIS TERHADAP HADIS NABI (Kritik Pemikiran G.H.A Juynboll)

Al-Tsiqoh : Jurnal Ekonomi dan Dakwah Islam

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PANDANGAN ISLAMISIS TERHADAP HADIS NABI (Kritik Pemikiran G.H.A Juynboll)
 
Creator Nizar, Muhammad
 
Description Berbagai anggapan Islamisis atau yang lebih di kenal dengan Orientalis, menyatakan bahwa Hadis merupakan z}anni> al-wuru>d. Hal ini bisa dilihat dari pernyataan G.H.A Juynboll bahwa ia menolak keras hadis ah}ad dengan beberapa teorinya seperti common link atau diving strand. Penolakan keras terhadap Hadis ah}ad ini tidak hanya dikemukan oleh Juynboll. Hal senada juga diungkapkan oleh Joseph Schacht. Jika diamati lebih seksama, khazanah Hadis mayoritas jalur ah{ad dikarenakan sangat jarang sekali hadis yang mutawa>tir. Jika kaum Islamisis menolak hadis ah}ad, maka dapat dipastikan secara tidak langsung menolak Hadis sebagai landasan hukum (maqa>s{id al-shari’>ah).
 
Publisher Institut Pesantren KH Abdul Chalim Mojokerto
 
Date 2019-07-25
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier https://e-journal.ikhac.ac.id/index.php/altsiq/article/view/329
 
Source Al-Tsiqoh : Jurnal Ekonomi dan Dakwah Islam; Vol 2 No 3 (2017): Dakwah Islam
2502-8294
 
Language eng
 
Relation https://e-journal.ikhac.ac.id/index.php/altsiq/article/view/329/253
 
Rights Copyright (c) 2017 Al-Tsiqoh : Jurnal Ekonomi dan Dakwah Islam
http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0