Record Details

Penerapan Alat Bantu Pembelajaran untuk Meningkatkan Hasil Belajar Lompat Tinggi Gaya Straddle pada Siswa Kelas X 1 SMA Negeri 1 Pacitan

Jurnal Pendidikan Modern

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Penerapan Alat Bantu Pembelajaran untuk Meningkatkan Hasil Belajar Lompat Tinggi Gaya Straddle pada Siswa Kelas X 1 SMA Negeri 1 Pacitan
 
Creator Andy Widhiya Bayu Utomo
 
Subject hasil belajar
lompat tinggi gaya straddle
alat bantu pembelajaran
 
Description Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar lompat tinggi gayastraddle dengan penerapan alat bantu pembelajaran pada siswa kelas X 1 SMANegeri 1 PACITAN tahun pelajaran 2015/2016.Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas(classroom action research). Sumber data dalam penelitian ini adalah siswakelas X 1 SMA Negeri 1 PACITAN tahun pelajaran 2015/2016, yang berjumlah20 siswa terdiri dari 7 siswa putra dan 13 siswa putri. Teknik pengumpulan datadalam penelitian ini adalah dengan tes unjuk kerja lompat tinggi gaya straddledan observasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalahsecara deskriptif komparatif yaitu membandingkan data kuantitatif dari kondisistudi awal, siklus I dan siklus II dengan prosentase.Berdasarkan penelitian ini diperoleh hasil sebagai berikut, dari hasil tesunjuk kerja dari kondisi awal, dari 20 siswa hanya 6 siswa atau 30,00% yangtuntas dan meningkat pada siklus I menjadi 12 siswa atau 60,00% tuntas danpada siklus II meningkat menjadi 17 siswa atau 85,00% tuntas.Simpulan penelitian ini adalah melalui penerapan alat bantupembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar lompat tinggi gaya straddle padasiswa kelas X 1 SMA Negeri 1 PACITAN Tahun Pelajaran 2015/2016.
 
Publisher STKIP Modern Ngawi
 
Date 2018-01-09
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://ejournal.stkipmodernngawi.ac.id/index.php/jpm/article/view/29
10.37471/jpm.v3i2.29
 
Source Jurnal Pendidikan Modern; Vol 3 No 2 (2018): Edisi Januari; 32-36
2580-099X
2460-1225
10.37471/jpm.v3i2
 
Language eng
 
Relation http://ejournal.stkipmodernngawi.ac.id/index.php/jpm/article/view/29/20
 
Rights Copyright (c) 2019 Jurnal Pendidikan Modern