Record Details

IMPLEMENTASI PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA (PMRI) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA

Indonesian Journal Of Education and Learning Mathematics

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title IMPLEMENTASI PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA (PMRI) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA
 
Creator Salsabila, Anugrah
 
Subject Pendekatan PMRI, Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa
 
Description Abstrak
Tujuan dari penulisan ini adalah untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah siswamelalui pembelajaran pendekatan PMRI. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen semu (quasi eksperimental research). Penelitian terdapat dua variabel bebas dan satu variabel terikat. Untuk mengumpulkan data digunakan metode dokumentasi dan metode tes. Adapun teknik analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini adalah uji t.Hasil penelitian menunjukan nilai thitung lebih besar daripada nilai ttabel. Hal ini berarti terdapat perbedaan kemampuan pemecahan masalah siswaantara kelas sebelum dikenai tindakan pembelajaran pendekatan PMRIdengan sesudah dikenai tindakan. Berdasarkan nilai dari rata-rata masing-masing tindakan pembelajaran  didapat kesimpulan penelitian kelas sesudah dikenai tindakan dengan nilai rata-rata 75,41  lebih baik daripada kelas sebelum dikenai tindakan dengan nilai 66,67. Hal tersebut berarti kemampuan pemecahan masalah siswapada kelas sesudah dikenai pembelajaran pendekatan PMRIlebih baik daripada kelas sebelum dikenai tindakan pembelajaran spendekatan PMRI
 
Publisher Program Studi Pendidikan Matematika STKIP Modern Ngawi
 
Date 2020-12-15
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://ejournal.stkipmodernngawi.ac.id/index.php/IJELM/article/view/204
 
Source Indonesian Journal Of Education and Learning Mathematics; Vol 1 No 1 (2020): Indonesian Jurnal Of Education and Learning Mathematics (IJELM); 9-12
2775-8397
 
Language eng
 
Relation http://ejournal.stkipmodernngawi.ac.id/index.php/IJELM/article/view/204/113
 
Rights Copyright (c) 2020 Indonesian Journal Of Education and Learning Mathematics
http://ejournal.stkipmodernngawi.ac.id/index.php/IJELM