PENGARUH KOMPENSASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PT. MARINAL INDOPRIMA DESA KAPEDI SUMENEP
Wacana Equiliberium (Jurnal Pemikiran Penelitian Ekonomi)
View Archive InfoField | Value | |
Title |
PENGARUH KOMPENSASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PT. MARINAL INDOPRIMA DESA KAPEDI SUMENEP
|
|
Creator |
kurniati, dina
|
|
Description |
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompensasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Marinal Indoprima Desa Kapedi, Sumenep.Populasi pada penelitian ini adalah seluruh karyawan tetap sebanyak 82 karyawan dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan purposive sampling dimana sampel yang digunakan adalah seluruh karyawan tetap bagian produksi pada PT. Marinal Indoprima sebanyak 55 karyawan. Teknik analisis penelitian menggunakan regresi linier berganda, yang dioperasikan melalui program SPSS 16.Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara Parsial Kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan, Disiplin Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan.Dan secara Simultan Kompensasi dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan.
|
|
Publisher |
Unversitas Islam Madura
|
|
Date |
2018-10-09
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://journal.uim.ac.id/index.php/equilibrium/article/view/273
10.31102/equilibrium.6.01.33-42 |
|
Source |
Wacana Equiliberium (Jurnal Pemikiran Penelitian Ekonomi); Vol 6 No 01 (2018): Wacana Equiliberium (Jurnal Pemikiran Penelitian Ekonomi) : Juni 2018; 33-42
2654-3869 2339-2185 10.31102/equilibrium.v6i01 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://journal.uim.ac.id/index.php/equilibrium/article/view/273/296
|
|
Rights |
Copyright (c) 2018 Wacana Equiliberium (Jurnal Pemikiran Penelitian Ekonomi)
|
|