ANALISIS RASIO KEUANGAN SEBAGAI PENILAIAN KINERJA KEUANGAN (Studi Kasus pada PT. INTI (Industri Telekomunikasi Indonesia) Persero, PT. RNI (Rajawali Nusantara Indonesia) Persero dan Perum BULOG periode Tahun 2014-2015)
Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi
View Archive InfoField | Value | |
Title |
ANALISIS RASIO KEUANGAN SEBAGAI PENILAIAN KINERJA KEUANGAN (Studi Kasus pada PT. INTI (Industri Telekomunikasi Indonesia) Persero, PT. RNI (Rajawali Nusantara Indonesia) Persero dan Perum BULOG periode Tahun 2014-2015)
|
|
Creator |
Putri Inandi, Novyta Diah Ayu
Diana, Nur Mawardi, Muhammad Cholid |
|
Description |
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja keuangan pada PT. INTI (Industri Telekomunikasi Indonesia) Persero, PT. RNI (Rajawali Nusantara Indonesia) Persero dan Perum BULOG berdasarkan Rasio Likuiditas, Rasio Leverage/ Solvabilitas, Rasio Aktivitas dan Rasio Profitabilitas periode tahun 2014-2015. Analisis pada PT. INTI (Industri Telekomunikasi Indonesia) Persero, PT. RNI (Rajawali Nusantara Indonesia) Persero dan Perum BULOG yang mulai mengalami penurunan laba/ kerugian dan periode penelitian tahun 2014-2015. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara umum penurunan laba/ kerugian yang dialami perusahaan-perusahaan tersebut disebabkan oleh beberapa faktor internal perusahaan, yang meliputi penurunan hasil penjualan, biaya-biaya yang meningkat terutama biaya non usaha, kemampuan dalam membayar hutang harus tetap ditingkatkan dan pembelian aktiva yang digunakan perusahaan lebih ditujukan untuk kegiatan operasional. Kata kunci: rasio keuangan, kinerja keuangan, BUMN merugi, laporan keuangan.
|
|
Publisher |
Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2017-07-05
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
http://riset.unisma.ac.id/index.php/jra/article/view/382
|
|
Source |
Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi; Vol 6, No 09 (2017): e_Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi Juni 2017
2302-7061 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
http://riset.unisma.ac.id/index.php/jra/article/view/382/424
|
|
Rights |
Copyright (c) 2017 Jurnal Riset Akuntansi
|
|