Record Details

Tinjauan Hukum Ekonomi Islam Terhadap Pengonsumsian Produk yang Berstatus Syubhat

El-Aswaq

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title Tinjauan Hukum Ekonomi Islam Terhadap Pengonsumsian Produk yang Berstatus Syubhat
 
Creator Diarawati, Verna
Fadhilah, Assrofei Laily
Wulandari, Eka Yuni
 
Description Konsumsi merupakan suatu kegiatan manusia yang menggunakan dan mengurangidaya guna suatu barang dan jasa yang bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidup dankepuasan manusia, baik secara berangsur-angsur maupun sekaligus serta merupakan bagianyang tak terpisahkan dari kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh manusia. Ajaran islammemerintahkan umatnya untuk mengonsumsi makanan yang halalan toyyiban, sebagaimanayang tertulis dalam Al-Quran dan sunnah, dan melarang mengonsumsi makanan yangdiharamkan sebagaimana yang tertulis dalam Al-Quran dan sunnah. Bagi umat Islam,masalah halal-haram sangatlah penting dan tidak dapat diabaikan begitu saja, karena tidakhanya menyangkut hubungan sesama manusia, tetapi juga hubungan manusia denganTuhannya. Dalam Islam, konsumsi atas produk halal tidak hanya berdampak pada segi akhiratatau aspek spiritual seseorang tapi juga segi duniawi yaitu aspek kesehatan orang yangmengkonsumsi produk tersebut. Islam menegaskan perbedaan antara yang halal dan haramserta tidak mencampur adukkan antra keduanya karena itu adalah syubhat, dan barang siapayang melakukan perbuatan syubhat maka dia telah melakukan perbuatan haram.
 
Publisher El-Aswaq
 
Contributor
 
Date 2020-06-19
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/laswq/article/view/6887
 
Source El-Aswaq; Vol 1, No 1 (2020): El-Aswaq
 
Language eng
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/laswq/article/view/6887/5549
 
Rights Copyright (c) 2020 El-Aswaq