Record Details

“CSV DAN EKONOMI KREATIF” ( Studi Kasus Tentang Partnership FFPM dan PT Nestle Indonesia Dalam Pengembangan Ekonomi Kreatif di Desa Waturejo Ngantang )

Respon Publik

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title “CSV DAN EKONOMI KREATIF” ( Studi Kasus Tentang Partnership FFPM dan PT Nestle Indonesia Dalam Pengembangan Ekonomi Kreatif di Desa Waturejo Ngantang )
 
Creator Farida, Halsi Naning
Afifuddin, Afifuddin
Khoiron, Khoiron
 
Description Creating Shared Value (CSV) sebagai Program Corporate Social Responsibility (CSR). Corporate Social Responsibility (CSR) atau tanggung jawab sosial perusahaan adalah komitmen perusahaan atau dunia bisnis untuk berkontribusi dalam pengembangan ekonomi yang berkelanjutan dengan memperhatikan tanggung jawab sosial perusahaan dan menitik beratkan pada keseimbangan antara perhatian terhadap aspek ekonomi, sosial dan lingkunganDalam hal ini PT Nestle Indonesia Menjadikan Creating Shared Value (CSV) Sebagai Program Corporate Social Responsibility (CSR). Dimana melalui program CSR ini diharapkan dapat membantu perusahan dalam  menjalankantanggung jawabnya yang meliputi bina lingkungan dan sosial,kemitraan usaha mikro kecil, koperasi dan program langsung kepada masyarakat. Sebenarnya CSR sendiri merupakan program pemerintah dimana harapannya adalah dapat membantu pemerintah dalam mengurangi masalah sosial masyarakat yang sangat pelik terutama masalah kemiskinan yang menjadi masalah utama bangsa indonesia.Dalam mencapai tujuannya CSV PT Nestle Indonesia, Bekerjasama dengan Steakholder untuk membantu melaksanakan program CSV,dalam hal ini yang dimaksud steakholder adalah Lembaga Swadaya Masyarakat. Dengandemikian CSV dalam melaksanakan programnya memerlukan sebuah TIM eksekusi pelaksanaan kegiatan CSV, dengan melakukan kerjasama dengan sebuah LSM, dimana perusahaan PT Nestle Indonesia memilih Lembaga  wadaya Masyarakat FFPM ( Forum Fasilitator Pemberdayaan Masyarakat ) sebagai Tim Eksekusi dari dana CSV. Dan FFPM memiliki desa binaan yang akan menerima CSV Tersebut yaitu desa Waturejo Kecamatan Ngantang.Kata kunci : CSV, Ekonomi Kreatif, Pengembangan, Partnership
 
Publisher Universitas Islam Malang
 
Contributor
 
Date 2019-08-04
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion

 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/rpp/article/view/4559
 
Source Respon Publik; Vol 13, No 6 (2019): Respon Publik; 97-100
Respon Publik; Vol 13, No 6 (2019): Respon Publik; 97-100
23028432
 
Language ind
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/rpp/article/view/4559/4121
 
Rights ##submission.copyrightStatement##