Record Details

ANALISIS BAURAN KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN DITINJAU DARI ETIKA BISNIS ISLAM (STUDI PADA AHSANA PROPERTY MALANG)

JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis)

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title ANALISIS BAURAN KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN DITINJAU DARI ETIKA BISNIS ISLAM (STUDI PADA AHSANA PROPERTY MALANG)
 
Creator Fikri, Muhamad
Kurniati, Rini Rahayu
Krisdianto, Dadang
 
Subject administrasi bisnis
Bauran Komunikasi Pemasaran, Volume Penjualan, Etika Bisnis Islam

 
Description Bauran komunikasi pemasaran berpengaruh bagi meningkatnya volume penjualan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan bauran komunikasi pemasaran ,mendeskripsikan pencapaian volume penjualan,dan mendeskripsikan bagaimana praktik etika bisnis islami dalam penerapan bauran komunikasi pemasaran pada Ahsana Property Malang. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan yaitu dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan bauran komunikasi pemasaran berpengaruh bagi peningkatan volume penjualan. Kesimpulan dari penelitian ini bahwa Ahsana Property Malang menerapkan seluruh bauran komunikasi pemasaran dalam memasarkan produknya untuk meningkatkan volume penjualan dan selalu memperhatikan etika bisnis islam dalam penerapan kegiatan tersebut. Penerapan etika bisnis islam dibuktikan dengan penolakan terhadap segala bentuk praktik yang dilarang syariat islam seperti riba, dan juga penipuan. Isu penipuan yang dikaitkan Property syariah tidak benar, dibuktikan dengan testimoni pembeli dan keberadaan proyek-proyek yang berjalan sebagaimana mestinya.
 
Publisher LPPM FIA Unisma Malang
 
Contributor
 
Date 2020-08-23
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Artikel yang dipeer-review
 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/jiagabi/article/view/8602
 
Source JIAGABI; Vol 9, No 2 (2020): JIAGABI (JURNAL ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS); 293-303
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis); Vol 9, No 2 (2020): JIAGABI (JURNAL ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS); 293-303
2302-7150
 
Language ind
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/jiagabi/article/view/8602/7155
 
Rights ##submission.copyrightStatement##