ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN INTERN PERUSAHAAN (STUDI PADA PG. KREBET BARU, MALANG)
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis)
View Archive InfoField | Value | |
Title |
ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN INTERN PERUSAHAAN (STUDI PADA PG. KREBET BARU, MALANG)
|
|
Creator |
solihah, afi maratus
|
|
Subject |
—
— — |
|
Description |
Pengendalian intern yang baik merupakan faktor kunci pengelolaan perusahaan yang efektif.Pengendalian intern yang baik harus didukung oleh sistem akuntansi, yang dalam penelitian ini mengacupada sistem akuntansi penggajian dan pengupahan yang ada di PG. Krebet Baru. Pelaksanaanpengendalian intern dapat dilihat dengan sistem akuntansi, salah satunya sistem akuntansi penggajian danpengupahan. Pelaksanaan pemberian gaji dan upah karyawan di PG. Krebet Baru masih terdapatkekurangan, hal ini dikarenakan masih adanya kecurangan yang dilakukan karyawan saat melakukanfinger print. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendiskripsikan bagaimana fungsi yangterkait dalam sistem akuntansi penggajian dan pengupahan yang ada di PG. Krebet Baru serta apakahsistem akuntansi penggajian dan pengupahan dapat dijadikan sebagai alat pengendalian internperusahaan.Kata Kunci: penggajian, pengupahan, pengendalian intern gaji dan upah
|
|
Publisher |
LPPM FIA Unisma Malang
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2018-09-25
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Artikel yang dipeer-review |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
http://riset.unisma.ac.id/index.php/jiagabi/article/view/1557
|
|
Source |
JIAGABI; Vol 7, No 2 (2018): AGUSTUS
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis); Vol 7, No 2 (2018): AGUSTUS 2302-7150 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
http://riset.unisma.ac.id/index.php/jiagabi/article/view/1557/1524
|
|
Rights |
##submission.copyrightStatement##
|
|